Tingkat Inflasi Jepang April Naik 0,3%

Jum'at, 29 Mei 2015 - 11:19 WIB
Tingkat Inflasi Jepang April Naik 0,3%
Tingkat Inflasi Jepang April Naik 0,3%
A A A
TOKYO - Indeks Harga Konsumen (CPI) atau inflasi Jepang pada April tahun ini naik 0,3%. Kenaikan indeks harga konsumen meliputi produk minyak tetapi tidak termasuk harga makanan segar.

Seperti dikutip dari Reuters, Jumat (29/5/2015), angka tersebut lebih tinggi dari perkiraan pasar rata-rata yag naik 0,2%. Pajak penjualan menjadi salah satu penyumbang inflasi.

Bank of Japan mengatakan, peningkatan kenaikan pajak penjualan Jepang April tahun ini telah meningkatkan inflasi konsumen sebesar 2,0% sampai Maret tahun ini.

Sejak beberapa perusahaan menunggu sampai Mei tahun lalu dalam menyampaikan kenaikan pajak, ada dorongan 0,3 poin dari kenaikan pajak untuk tahun ini April tahun ini.
(izz)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.8210 seconds (0.1#10.140)