IHSG Hari Ini Diramal Akan Mengepal, Dekap Enam Saham Ini

Rabu, 10 Maret 2021 - 08:19 WIB
Daily (1.405) (RoE: 30.33%; PER: 17.73; EPS: 79.23; PBV: 5.38x; Beta: 1.14): Pergerakan harga saham menguji garis MA 10 maupun MA 20, sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi” pada area 1.390-1.405, dengan target harga secara bertahap di level level 1.435, 1.470, 1.550, 1.625, dan 2.550. Support: 1.390 & 1.315.

TLKM

Daily (3.290) (RoE: 18.22%; PER: 14.88x; EPS: 224.40; PBV: 2.71x; Beta: 0.81): Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 20 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi” pada area 3.260-3.290, dengan target harga secara bertahap di level 3.330, 3.540, 4.040, dan 4.540. Support: 3.260 & 3.040.

TOWR

Daily (1.165) (RoE: 24.95%; PER: 23.35x; EPS: 49.89; PBV: 5.83x; Beta: 0.79): Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 20 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi” pada area level 1.140-1.165, dengan target harga secara bertahap di level 1.190, 1.225, 1.250, dan 1.360. Support: 1.140 & 1.095. ( Baca juga:6 Hektare Hutan di Kawasan Lanud Hang Nadim Dibakar Orang, Asapnya Ganggu Penerbangan )

PPRE

Daily (206) (RoE: 0.78%; PER: 98.44x; EPS: 2.13; PBV: 0.77x; Beta: 2.29): Terlihat pola white opening bozu candle yang mengindikasikan adanya potensi stimulus beli pada pergerakan harga saham. “Akumulasi” pada area level 200-206, dengan target harga secara bertahap di level 224, 270, dan 316. Support: 189.

PSAB

Daily (216) (RoE: -1.66%; PER: -66.80x; EPS: -3.29; PBV: 1.11x; Beta: 1.57):* Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 200 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi” pada area level 212-216, dengan target harga secara bertahap di level 222, 230, 240, 266, dan 290. Support: 208, 202 & 190.
(uka)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More