Bantu Atasi Dampak Covid-19, Pertamina Distribusikan 1.800 Paket Sembako untuk Lansia

Senin, 20 April 2020 - 21:23 WIB
Selain itu, Pertamina juga telah menyediakan Foodtruck untuk paket makanan bagi paramedis di RS Sulianti Saroso, bantuan makanan siap saji bagi masyarakat terdampak di Kel Rawa Badak Selatan, bantuan wastafel portable di fasilitas umum dan Puskesmas di lingkungan kecamatan Koja, dan publikasi edukasi Pola Hidup Bersih dan Sehat (standing banner) di 6 Puskesmas.

Pertamina juga telah mendistribusikan 120 paket Hygiene Kit dan 120 paket pangan siap saji yang diberikan kepada para buruh pelabuhan, tukang becak, kuli dan pekerja kasar lainnya.

Dari keseluruhan bantuan yang telah disalurkan Pertamina di wilayah Jakarta, sejak masa darurat Covid 19 mencapai Rp 1,5 Milyar.

“Sebagai BUMN, Pertamina akan terus hadir membantu masyarakat bawah yang terkena dampak Covid-19. Pertamina juga telah menyiapkan berbagai rumah sakit sakit rujukan Covid-19 untuk membantu merawat pasien yang terinfeksi virus Corona,” pungkas Fajriyah.**
(atk)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More