Mencoba Peruntungan Bisnis Kosmetik Korea, Untungnya Lumayan Loh...

Minggu, 29 November 2020 - 03:39 WIB
loading...
A A A
“Beberapa situsmarketplaceseperti Tokopedia, Bukalapak, Shopee, atau Lazada sudah pasti memiliki pengunjung tetap harian yang sangat banyak. Sehingga tepat apabila produk anda dijual di sana,” bebernya.

(Baca juga:Kisah Fatimah Az Zahra Sukses Jalani Bisnis Kosmetik Herbal)

Dia pun menambahkan saat ini permintaan untuk produk kosmetik semakin banyak. Apalagi menjelang akhir tahun banyak brand yang mengeluarkan produk terbarunya yang menarik konsumen.

“Walaupun lagi Corona begini, tapi permintaan kosmetik masih cukup tinggi karena wanita tidak lepas dari make-upnya. Jadi ini masih ada keuntunganya walaupun tidak besar dari sebelumnya,” tandasnya.
(dar)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1511 seconds (0.1#10.140)