IHSG Diperkirakan Reli Terbatas

Jum'at, 28 Agustus 2015 - 08:31 WIB
IHSG Diperkirakan Reli...
IHSG Diperkirakan Reli Terbatas
A A A
JAKARTA - Analis Reliance Securities Lanjar Nafi memperkirakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini akan bergerak menguat kembali (reli), namun cenderung terbatas melihat penguatan hari sebelumnya cukup tinggi.

"IHSG akan bergerak pada kisaran 4.330-4.500," ujarnya di Jakarta, Jumat (27/8/2015).

Lanjar menyampaikan, sentimen selanjutnya di akhir pekan, di antaranya valuasi terhadap produk domestik bruto (PDB) Amerika Serikat yang sangat baik, tingkat penjualan eceran dan tingkat inflasi di Jerman.

"Kemudian sentimen ekonomi dan tingkat kepercayaan di Eropa yang semua diekspektasikan cukup negatif," jelas Lanjar.

Sementara IHSG kemarin dibuka sangat antusias menyambut kebijakan pemerintah mengenai tax holliday yang diharapkan dapat mempercepat pertumbuhan sektor industri.

IHSG ditutup menguat cukup tinggi mencapai 192,90 poin sebesar 4,55% di level 4.430,63, dengan volume yang cukup tinggi. Sektor keuangan mencatatkan penguatan cukup besar setelah beberapa emiten BUMN kembali melakukan aksi buyback.

"Investor asing tercatat net buy pertama bulan ini sebesar Rp218,59 miliar," pungkasnya.

(Baca: IHSG Berpeluang Naik Lagi, Cermati Saham Ini)
(rna)
Berita Terkait
Melempem, IHSG Pagi...
Melempem, IHSG Pagi Ini Dibuka Turun ke Level 6.074
Seharian Menghijau,...
Seharian Menghijau, IHSG Ditutup Melesat ke Level 6.100
IHSG Tembus Level 6.200,...
IHSG Tembus Level 6.200, Ini Dia 10 Saham Top Gainers
254 Saham Menguat, IHSG...
254 Saham Menguat, IHSG Dibuka Naik ke Level 6.072
IHSG Diprediksi Masih...
IHSG Diprediksi Masih Lunglai, Saham-saham Ini Layak Dicermati
Akhir Pekan, IHSG Diprediksi...
Akhir Pekan, IHSG Diprediksi Menguat Terbatas
Berita Terkini
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
5 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
7 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
8 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
9 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
9 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
9 jam yang lalu
Infografis
Lebaran 2022, Perputaran...
Lebaran 2022, Perputaran Uang di Daerah Diperkirakan Rp42 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved