Kembangkan teknologi, XL gandeng Tango Telecom
A
A
A
Sindonews.com - PT XL Axiata Indonesia Tbk (EXCL) pada hari ini melakukan penandatangan kerja sama dengan Tango Telecom, perusahaan telekomunikasi ternama dari Irlandia.
Director ASEAN Enterprise Ireland, Smruti Inamdar mengatakan, Irlandia saat ini memiliki delapan dari 10 perusahaan global information communication technology (ICT) yang kompeten.
"Dengan adanya kerja sama ini kami berharap bisa mengembangkan teknologi informasi yang lebih baik bagi kedua negara," kata Smruti dalam jumpa persnya di Jakarta, Kamis (14/3/2013).
Melalui penandatangan kerja sama ini, XL Axiata Indonesia akan mengembangkan Policy & Charging Control and Next Generation Messaging Solution dengan produk IAX Next Generation Messaging Platform yang telah diterapkan Tango Telecom.
"Teknologi ini membuat efisiensi dalam pengiriman pesan selain juga mudah dioperasikan dan akan membantu meningkatkan pelanggan," ujarnya.
Director ASEAN Enterprise Ireland, Smruti Inamdar mengatakan, Irlandia saat ini memiliki delapan dari 10 perusahaan global information communication technology (ICT) yang kompeten.
"Dengan adanya kerja sama ini kami berharap bisa mengembangkan teknologi informasi yang lebih baik bagi kedua negara," kata Smruti dalam jumpa persnya di Jakarta, Kamis (14/3/2013).
Melalui penandatangan kerja sama ini, XL Axiata Indonesia akan mengembangkan Policy & Charging Control and Next Generation Messaging Solution dengan produk IAX Next Generation Messaging Platform yang telah diterapkan Tango Telecom.
"Teknologi ini membuat efisiensi dalam pengiriman pesan selain juga mudah dioperasikan dan akan membantu meningkatkan pelanggan," ujarnya.
(gpr)