MNCN buyback saham lagi

Selasa, 17 Desember 2013 - 15:49 WIB
MNCN buyback saham lagi
MNCN buyback saham lagi
A A A
Sindonews.com - PT Media Nusantara Citra Tbk ( MNCN) kembali melakukan transaksi pembelian kembali (buyback) saham yang diterbitkannya. Jumlah saham dalam transaksi tersebut sebesar 1,38 juta saham dengan harga rata-rata Rp2.461 per saham.

Direktur MNCN Jarod Suwahjo mengatakan, buyback ini merujuk kepada peraturan OJK No 2/POJK.04/2013 tanggal 23 Agustus 2013 tentang pembelian kembali saham yang dikeluatkan oleh emiten atau perusahaan publik dalam kondisi pasar yang berfluktuasi secara signifikan.

“Transaksi buyback dilaksanakan pada tanggal 16 Desember 2013,” kata dia dalam keterbukaan informasi di Jakarta, Selasa (17/12/2013).

Dengan demikian, MNCN telah melakukan buyback sebesar Rp3,4 miliar. Sebelumnya, perseroan juga melakukan aksi serupa dengan membeli 349.500 lembar saham dengan harga rata-rata Rp2.542 per lembar saham. Total nilai transaksi buyback saham yang dilakukan MNCN pada 12 Desember 2013 tersebut mencapai Rp888,43 juta.

Aksi korporasi ini sedianya sudah berakhir pada 30 November 2013. Namun, mengingat kondisi pasar yang masih berfluktuasi maka setelah periode tersebut, perseroan melanjutkan buyback saham selama tiga bulan, terhitung mulai 2 Desember 2013-2 Maret 2013.
(rna)
Berita Terkait
MNCN Kirim Surat ke...
MNCN Kirim Surat ke OJK Beri Penjelasan Soal Rencana Buyback Saham
MNCN Rampungkan RUPS...
MNCN Rampungkan RUPS Tahunan, Pemegang Saham Sepakat Perkuat Modal
Miliki Infrastruktur...
Miliki Infrastruktur Produksi Terbesar dan Masif, MNCN Melesat di Semester II/2020
Saham MNCN Tembus Level...
Saham MNCN Tembus Level Rp1.000, Ditopang Sentimen 4 TV Rajai Prime Time
Saham Grup MNC Terbang!...
Saham Grup MNC Terbang! 4 TV MNCN Kuasai Prime Time 45,2% dan Rating Ikatan Cinta 10,1, Share 35,1%
Hary Tanoe: MNC Fokus...
Hary Tanoe: MNC Fokus Tingkatkan Pemasukan Iklan Tahun Ini
Berita Terkini
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
4 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
6 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
7 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
7 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
8 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
8 jam yang lalu
Infografis
Putin Isyaratkan Rudal...
Putin Isyaratkan Rudal Hipersonik Oreshnik Rusia akan Gempur Ukraina Lagi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved