LPS Catat Total Premi Rp42,85 Triliun

Kamis, 12 Februari 2015 - 02:35 WIB
LPS Catat Total Premi...
LPS Catat Total Premi Rp42,85 Triliun
A A A
JAKARTA - Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mencatat total premi selama 2005-2014 sebesar Rp42,85 triliun. Total dana penjaminan tersebut masih relatif rendah yakni sekitar 1,17% dari total dana simpanan yang mencapai Rp4.127 triliun.

Sementara, total bank yang dilikuidasi, sejak LPS beroperasi pada 2005 sampai 31 Desember 2014 yakni sebanyak 62 bank yang terdiri dari 61 BPR dan satu bank umum dengan total simpanan sebesar Rp1,268 triliun.

Dia melanjutkan, total simpanan 62 bank yang dilikuidasi tersebut, yang dibayar LPS sebesar Rp762 miliar. "Sedangkan yang tidak dibayar penjaminannya itu sebesar Rp506 miliar," kata Kepala Kantor Dewan Komisioner LPS, Suwandi, Rabu (11/2/2015).

Menurutnya, untuk yang tidak dibayar penjaminannya sebesar Rp506 miliar itu terdiri atas dana simpanan di atas batas penjaminan LPS sebesar Rp235 miliar dan dana simpanan tidak layak bayar sebesar Rp271 miliar.

Suwandi memaparkan, dana simpanan yang tidak layak dibayar mayoritas karena suku bunga simpanan di atas LPS rate atau sekitar 83%, kemudian karena tidak ada aliran dana masuk atau sekitar 6%, dan karena memiliki kredit macet lebih besar dari simpannya atau sekitar 11%.
(izz)
Berita Terkait
LPS Optimis Perekonomian...
LPS Optimis Perekonomian Indonesia Membaik pada 2022
Sukses Kelola dan Tingkatkan...
Sukses Kelola dan Tingkatkan Produktivitas SDM, LPS Raih Anugerah Employer of Choice 2022
Jangan Ragu Nabung di...
Jangan Ragu Nabung di Bank, LPS Ingatkan Jangan Tergiur Bunga Tinggi
CFR LPS Tumbuhkan Kemampuan...
CFR LPS Tumbuhkan Kemampuan Menulis dan Membangun Network di Kalangan Muda Milenial
Tugas Lembaga Penjamin...
Tugas Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)
LPS Peringatkan Rentannya...
LPS Peringatkan Rentannya Risiko Likuiditas Bank-Bank Kecil
Berita Terkini
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
3 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
5 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
7 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
7 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
7 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
7 jam yang lalu
Infografis
Tarif Trump Bikin Harta...
Tarif Trump Bikin Harta Orang Terkaya Dunia Susut Rp3.400 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved