Sun Life Salurkan Bantuan Air Bersih dan Pemulihan Korban Erupsi Gunung Lewotobi

Kamis, 05 Desember 2024 - 18:00 WIB
loading...
Sun Life Salurkan Bantuan...
Sun Life Indonesia menyalurkan bantuan mendukung pemulihan masyarakat terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sun Life Indonesia menyalurkan bantuan senilai Rp275 juta untuk mendukung pemulihan masyarakat terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Nusa Tenggara Timur (NTT). Bantuan ini difokuskan pada penyediaan air bersih, pendidikan, dan dukungan psikososial bagi anak-anak dan keluarga terdampak.

"Melalui kerja sama dengan Wahana Visi Indonesia, kami berharap dapat meringankan beban komunitas terdampak, memastikan anak-anak tetap dapat melanjutkan pendidikan, serta mendukung pemulihan emosional mereka," ujar President Director Sun Life Indonesia, Teck Seng Ho dalam keterangan tertulis, Kamis (5/12/2024).



Dia mengatakan bahwa tujuan dari bantuan ini, pihaknya ingin berkontribusi dalam membangun masa depan yang lebih cerah bagi masyarakat yang terdampak bencana. Bntuan ini menjangkau 6.647 individu dari 1.916 rumah tangga di Kabupaten Flores Timur dan Sikka. Di tiga lokasi utama, dioperasiokan "Mobil Sahabat Anak," yaitu perpustakaan keliling untuk mendukung pembelajaran anak-anak.

Sementara, National Director Wahana Visi Indonesia, Angelina Theodora, mengapresiasi bantuan ini. "Komitmen dan dukungan Sun Life sangat berarti bagi respons bencana di wilayah ini. Kami akan memastikan bahwa anak-anak dan masyarakat terdampak mendapat dukungan yang layak di tengah situasi sulit ini," ujarnya.



Selain itu, Sun Life juga mendukung program evaluasi untuk memastikan efektivitas inisiatif ini selama dua bulan mendatang. Melalui aksi ini, Sun Life berharap dapat menginspirasi lebih banyak institusi untuk berperan aktif dalam membantu masyarakat terdampak bencana. "Kami ingin memastikan dampak yang berkelanjutan, bukan hanya solusi jangka pendek," tutur Teck Seng Ho.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Berbagi Kebahagiaan...
Berbagi Kebahagiaan Ramadan, Kadin Salurkan 150 Paket Bantuan ke Anak Yatim
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Korban Banjir di Bandung
Program Sobat Aksi Ramadan...
Program Sobat Aksi Ramadan 2025, BNI Renovasi Masjid dan Beri Bantuan Pangan
Bantuan AS ke Afrika...
Bantuan AS ke Afrika Selatan Dibekukan, Terkait BRICS?
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Bantu Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi
BRI Peduli Bantu Korban...
BRI Peduli Bantu Korban Terdampak Erupsi Gunung Lewatobi di NTT
Penerbangan ke Labuan...
Penerbangan ke Labuan Bajo Ditutup Imbas Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki
Barat Mulai Ngos-ngosan...
Barat Mulai Ngos-ngosan Lawan Rusia, Dana Bantuan ke Ukraina Dipangkas Rp120 Triliun
Tanggap Bencana, BRI...
Tanggap Bencana, BRI Salurkan Bantuan Korban Gempa Garut dan Bandung
Rekomendasi
Duel Charging Station...
Duel Charging Station di ASEAN: Indonesia Tertinggal Jauh? PLN Punya 3.772 SPKLU, Thailand dan Singapura Unggul!
Jelang Pemungutan Suara...
Jelang Pemungutan Suara Ulang di Boven Digoel, Michael Sianipar: Perindo Hadir Total
Dosen dan Mahasiswa...
Dosen dan Mahasiswa Minta Revisi UU Penyiaran Segera Dilakukan
Berita Terkini
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
2 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
4 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
6 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
6 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
6 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
6 jam yang lalu
Infografis
Dokumen CIA Prediksi...
Dokumen CIA Prediksi Siapa Pemenang Perang India dan Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved