Program TRAKTOR MNC Sekuritas Bikin Semangat Ibu Rumah Tangga & Investor Saham Ini

Rabu, 28 April 2021 - 17:31 WIB
loading...
Program TRAKTOR MNC...
Fathimatu Zahrah nasabah MNC Sekuritas ikut program TRAKTOR. FOTO/MNC Media
A A A
JAKARTA - Sebagai bagian dari unit bisnis PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) dan bernaung di bawah MNC Group, MNC Sekuritas rutin menggelar program-program menarik. Salah satunya Traktir Investor (TRAKTOR) yang berlangsung hingga 31 Mei 2021.

Di program ini, setiap pembukaan rekening saham secara online di MNC Sekuritas dengan menggunakan kode referral berhak atas voucher belanja online Shopee senilai total Rp2 miliar. Bukan hanya itu, bagi nasabah yang berhasil mengajak teman paling banyak untuk menggunakan kode referral-nya berkesempatan atas hadiah 10 unit sepeda motor keren.



Salah satu nasabah MNC Sekuritas yang berprofesi sebagai ibu rumah tangga sekaligus pemilik online shop, Fathimatu Zahrah antusias sekali dengan program TRAKTOR. Fathimatu sudah menjadi nasabah MNC Sekuritas sejak 20186 dan masih terus aktif berinvestasi saham hingga hari ini.

“Program Traktir Investor (TRAKTOR) ini membuat calon investor semakin bersemangat untuk berinvestasi saham. Apalagi di era digital seperti saat ini, semua orang lebih mudah untuk mulai berinvestasi saham. Program TRAKTOR ini sangat baik bukan hanya bagi calon nasabah baru, tapi juga bagi nasabah eksisting karena dapat memberikan manfaat bagi semuanya,” ungkap Fathimatu.

Lebih lanjut, dia menungkapkan, rasanya sangat menyenangkan ketika kita dapat berinvestasi saham dengan mendapatkan hadiah e-voucher belanja. "Hingga berkesempatan untuk mendapatkan motor jika berhasil menjadi Top Referral. Terima kasih MNC Sekuritas," tuturnya.



Ayo segera buka rekening saham secara online di MNC Sekuritas dengan menggunakan kode referral. Jika kamu merasa kebingungan untuk menggunakan kode referral siapa, kamu dapat menggunakan kode referral dari MNC Sekuritas ketika membuka rekening saham dengan mengakses informasi selengkapnya melalui link: bit.ly/promotraktor.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2019 seconds (0.1#10.140)