Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Balik Modal 40 Tahun, Segini Usulan Harga Tiketnya

Selasa, 08 Februari 2022 - 08:49 WIB
loading...
Proyek Kereta Cepat...
Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung diproyeksikan balik modal 40 tahun. FOTO/IST
A A A
JAKARTA - PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) memperkirakan proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung atau KCJB balik modal dalam kurun waktu 40 tahun setelah beroperasi.

Direktur Utama KCIC Dwiyana Slamet memperkirakan saat beroperasi penumpang mencapai 31.215 per hari dan jika mengikuti feasibility study di mana asumsi balik modal dapat terjadi dalam kurun waktu 40 tahun.



"Saat ini perhitungan FS masih belum final, kemarin sempat di angka 40 tahun, namun masih kita coba evaluasi agar kira-kira apakah ada lagi potensi revenue stream lagi atau strategi bisnis yang lain yang bisa membuat BEP (break even point) bisa lebih kecil dari 40 tahun," kata Dwiyana saat RDP dengan Komisi V DPR RI, Senin (7/2/2022).

Sementara, KCIC telah membocorkan sejumlah tarif tiket operasional kereta tersebut yang akan diklasifikasikan dan terbagi dalam 3 kelas yakni VIP, first clas dan second class. Sebagai catatan, progres KCJB telah mencapai 79,90% dan ditargetkan akan rampung di tahun 2023 mendatang.



"Jadi nanti unruk kapasitas 1 train set ada 601 seat terdiri dari 3 kelas, VIP, first class, dan second class. Tarif berkisar sekitar Rp150-350 ribu sesuai hasil study demand forecast UI," katanya.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Libur Panjang Paskah,...
Libur Panjang Paskah, KAI Jual 486 Ribu Tiket KA Jarak Jauh
Libur Panjang Paskah,...
Libur Panjang Paskah, KAI Siapkan 821 Ribu Tempat Duduk untuk KA Jarak Jauh
2,5 Juta Tiket KA Lebaran...
2,5 Juta Tiket KA Lebaran 2025 Sudah Terjual! Ini 10 Relasi Terpadat
2,2 Juta Tiket KA Lebaran...
2,2 Juta Tiket KA Lebaran 2025 Ludes Terjual, Berikut Rincian dan Sisanya
Kereta Cepat Whoosh...
Kereta Cepat Whoosh Sediakan 800 Ribu Tiket Selama Musim Lebaran 2025
Harga Tiket Kereta Diskon...
Harga Tiket Kereta Diskon 25%, Cek Jadwal, Rute, dan Syaratnya
Tiket Kereta H-2 Lebaran...
Tiket Kereta H-2 Lebaran 2025 Cetak Penjualan Tertinggi
Penjualan Tiket Whoosh...
Penjualan Tiket Whoosh Jadwal 1 Februari Dibuka, Ada 62 Perjalanan Sehari
2,51 Juta Tiket Kereta...
2,51 Juta Tiket Kereta Api Ludes Terjual Sepanjang Libur Nataru 2024/2025
Rekomendasi
Senator Jerman Juluki...
Senator Jerman Juluki Tesla Mobil Nazi, Elon Musk Makin Dibenci di Eropa
Gibran Bicara Hilirisasi...
Gibran Bicara Hilirisasi di Tengah Tuntutan Forum Purnawirawan Prajurit TNI
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
Berita Terkini
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
12 menit yang lalu
Menteri Keuangan AS...
Menteri Keuangan AS Bertemu Menko Airlangga Mendorong Proses Negosiasi Tarif
36 menit yang lalu
Perang Dagang dan Penurunan...
Perang Dagang dan Penurunan Pendapatan Minyak Bikin Menkeu Rusia Was-was
1 jam yang lalu
Ingin Punya Rumah Terganjal...
Ingin Punya Rumah Terganjal SLIK, Menteri Ara Ajak Pengembang, Bank, dan OJK, Diskusi
2 jam yang lalu
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
3 jam yang lalu
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
11 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved