BKPM Sebut Banyak Pencapaian yang Telah Dilakukan Franky

Kamis, 28 Juli 2016 - 00:36 WIB
BKPM Sebut Banyak Pencapaian...
BKPM Sebut Banyak Pencapaian yang Telah Dilakukan Franky
A A A
JAKARTA - Deputi Pengendalian dan Pelaksanaan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Azhar Lubis mengatakan, selama menjabat sebagai Kelapa BKPM, Franky Sibarani sudah melakukan banyak achievement. Pencapaian tersebut dinilai baik oleh Azhar karena menunjukkan kinerja BKPM semakin kinclong.

Baca: Datang Pelantikan Menteri, Saleh Husin dan Franky Sibarani Dapat Jabatan Baru?

Seperti diketahui, hari ini, Presiden Joko Widodo resmi mereshuffle beberapa menteri dan kepala lembaga. Franky Sibarani salah satunya. Mantan Kepala BKPM ini berpindah jabatan menjadi wakil menteri perindustrian.

"Pak Franky baik-baik saja, enggak ada yang bermasalah. Justru malah beliau selama ini kinerjanya bagus. Ada pelaksanaan izin tiga jam, PTSP yang terpusat di sini, ada KLIK, itu achievement-nya beliau," kata Azhar di Jakarta, Rabu (27/7/2016).

Baca: Franky Diganti Tom Lembong, Target BKPM Tidak Berubah

Azhar menyatakan juga, dia berharap ketika BKPM dipegang oleh Thomas Lembong, mantan menteri Perdagangan nanti, lembaga tersebut bisa lebih baik dan berkembang jauh dari sebelumnya. "Ya kita harapkan lebih bagus. Tapi soal apa ke depannya, biarlah kepala yang baru yang bicara," pungkasnya.
(ven)
Berita Terkait
Pengaruhi Investasi,...
Pengaruhi Investasi, Reshuffle Kabinet Harus Pasti Jangan Sekadar Wacana
Jokowi Dalam Waktu Dekat...
Jokowi Dalam Waktu Dekat Lantik Mendikbud-Ristek dan Menteri Investasi Baru
Ahok Diisukan Jadi Menteri...
Ahok Diisukan Jadi Menteri Investasi, Pengamat: Karir Politik Ahok Sudah Selesai
Ekonomi Diprediksi Minus...
Ekonomi Diprediksi Minus 4,3%, Jokowi: Tak Bisa Lagi Andalkan Investasi
Akrab dengan Jokowi,...
Akrab dengan Jokowi, Ini Sosok Witjaksono yang Digadang-gadang jadi Menteri Investasi
Telan Investasi Rp17...
Telan Investasi Rp17 Triliun, Pembangunan PLTA Poso dan Malea Serap 2.000 Tenaga Kerja
Berita Terkini
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
6 jam yang lalu
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
6 jam yang lalu
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
7 jam yang lalu
LG Batal Bangun Pabrik...
LG Batal Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di RI, Menteri Rosan Ungkap Penggantinya
7 jam yang lalu
Deposito Emas Pegadaian...
Deposito Emas Pegadaian Capai 1 Ton, Direktur Utama Dorong Masyarakat untuk Investasi Aktif
7 jam yang lalu
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
8 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved