Phicomm incar pelajar dan mahasiswa

Kamis, 13 Juni 2013 - 18:22 WIB
Phicomm incar pelajar...
Phicomm incar pelajar dan mahasiswa
A A A
Sindonews.com - Produsen gadget Phicomm membidik kelas middle low. Mereka telah menyiapkan tiga seri untuk dipasarkan kepada kalangan pelajar dan mahasiswa.

Senior Sales Marketing Phicomm, Winner mengatakan, tiga produk yang sudah disiapkan adalah Phicomm i370, i600, dan i813. Produk ini mengincar kelas middle low, dibanderol pada kisaran Rp1 juta hingga Rp2 juta.

"Produk sudah siap kita lepas, kita masih mengobservasi pasar. Makanya setelah di Semarang dan Yogyakarta, kita juga perkenalkan di beberapa kota lain," katanya, Kamis (13/6/2013).

Winner mengaku membidik kota Yogyakarta karena banyak memiliki pelajar dan mahasiswa. Dua kelompok ini menjadi pasar android yang cukup potensial.

General Manager Sales Marketing Phicomm Indonesia, Iwan Gunawan mengatakan, Phicomm sebelumnya banyak bermain di Pasar Amerika dan Eropa, dan bermain pada industr networking dengan peralatan jaringan seperti router, powerline dan accces point.

Namun mulai 2011, mereka mengembangkan sayap dan masuk ke industri telekomunikasi berbasis android. Indonesia, ujar dia, banyak diincar pabrikan produk telekomunikai. Saat ini sudah banyak brand asal China yang menyasar pengguna di tanah air. Namun belum banyak yang menawarkan keunggulan teknologi.

"Pada tahap awal kita akan bermain di android, tetapi kedepan juga pada smartphone dan tablet," tandasnya.
(izz)
Berita Terkait
Perlindungan Produk...
Perlindungan Produk Elektronik
Hadirkan Pengalaman...
Hadirkan Pengalaman Baru, Acer Day Boyong Laptop Tahan Banting
Berteknologi Anti Noise,...
Berteknologi Anti Noise, Yamaha Kenalkan Mikrofon Canggih
Marshall Rilis Speaker...
Marshall Rilis Speaker Bluetooth Mungil Termurah dengan Suara Menggelegar
Pameran PRO AVL 2024...
Pameran PRO AVL 2024 Hadirkan 90 Peserta dari 10 Negara
TUV Nord Sertifikasi...
TUV Nord Sertifikasi IUIGA QuickDry Antibacterial Diatomite
Berita Terkini
Iwan Sunito Bagikan...
Iwan Sunito Bagikan Tips Sukses Bisnis di Industri Properti Australia
6 jam yang lalu
Progres Pembangunan...
Progres Pembangunan Pelabuhan Patimban Tembus 78,9%, Menhub Target Rampung Oktober 2025
6 jam yang lalu
DAmandita Sentul Tawarkan...
D'Amandita Sentul Tawarkan Rumah Smart Living Pure Nature Rp700 Jutaan
6 jam yang lalu
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
6 jam yang lalu
Atasi Kesenjangan Pasokan...
Atasi Kesenjangan Pasokan Gas Bumi, Pemerintah Diminta Buka Kebijakan Impor
6 jam yang lalu
Perluas Layanan Pembiayaan,...
Perluas Layanan Pembiayaan, SIF Perluas Jangkauan hingga Makassar
7 jam yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved