Wamendag: Harga kedelai tertekan kurs

Jum'at, 02 Agustus 2013 - 16:53 WIB
Wamendag: Harga kedelai...
Wamendag: Harga kedelai tertekan kurs
A A A
Sindonews.com - Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag), Bayu Krisnamurthi menjelaskan, bahwa tekanan terbesar pada harga kedelai dalam negeri terletak pada nilai tukar atau kurs.

"Tekanan paling berat datang dari kurs. Kan kita belinya dalam dolar AS (USD)," tutur Bayu saat ditemui di kantornya, Jakarta, Jumat (2/8/2013).

Wamendag menjelaskan bahwa kondisi sekarang ini tentu berbeda saat kebijakan mengenai kedelai baru dimulai. "Karena kita tahu, waktu kita mulai kebijakan lalu, itu (kurs) masih di sekitar Rp9.987. Sekarang sudah Rp10.100. Itu sudah beda sekitar Rp200. Konversinya menjadi sangat berat," ujarnya.

Selain itu, Wamendag juga mengakui bahwa tidak hanya di Indonesia, saat ini harga kedelai di dunia juga mengalami kenaikan.
(izz)
Berita Terkait
Harga Kedelai Meroket,...
Harga Kedelai Meroket, Disperindag dan Polda Banten Sidak Gudang
Mencari Solusi Meredam...
Mencari Solusi Meredam Gejolak Harga Kedelai
Abai dengan Impor Kedelai,...
Abai dengan Impor Kedelai, Sampai Kapan?
Masih Ada Peluang Indonesia...
Masih Ada Peluang Indonesia Tak Bergantung pada Kedelai Impor
Ironi Tanaman Kedelai...
Ironi Tanaman Kedelai di Indonesia: Tanahnya Terbaik, tapi Impor Terus
Solutif! Harga Kedelai...
Solutif! Harga Kedelai Melonjak, Partai Perindo: Perbaiki Tata Kelola Impor & Tingkatkan Produksi Lokal
Berita Terkini
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
1 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
2 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
3 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
3 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
3 jam yang lalu
Kementerian BUMN Dorong...
Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Lewat Workshop Media Sosial Berbasis AI
3 jam yang lalu
Infografis
Harga Emas Diramal akan...
Harga Emas Diramal akan Tembus Rp2,1 Juta per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved