Susi Tak Tahu Arti Sertijab dan Menko Polhukam
A
A
A
JAKARTA - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengaku tidak mengetahui arti dari kata 'sertijab' atau serah terima jabatan dan 'Menko Polhukam' atau Menteri Koordinator Politik Hukum dan HAM.
"Menko Polhukam. Banyak sekali akronim-akronim yang harus saya hafal. Saya juga tidak mengerti pengertian apa itu sertijab," ujarnya di Gedung KKP, Jakarta, Selasa (4/10/2014).
Kendati demikian, Bos Susi Air ini mengaku banyak yang mengucapkan selamat kepadanya saat sertijab MKP pada 29 Oktober 2014.
Bahkan, dia mengaku para Pegawai Negeri Sipil (PNS) KKP yang memintanya untuk mengubah waktu kerjanya.
"Waktu sertijab, saya mendapatkan banyak SMS untuk merubah jam kerja, agar pulang tidak kena macet saat ke rumah, jadi fresh on the office, and fresh at home," tukas Susi.
"Menko Polhukam. Banyak sekali akronim-akronim yang harus saya hafal. Saya juga tidak mengerti pengertian apa itu sertijab," ujarnya di Gedung KKP, Jakarta, Selasa (4/10/2014).
Kendati demikian, Bos Susi Air ini mengaku banyak yang mengucapkan selamat kepadanya saat sertijab MKP pada 29 Oktober 2014.
Bahkan, dia mengaku para Pegawai Negeri Sipil (PNS) KKP yang memintanya untuk mengubah waktu kerjanya.
"Waktu sertijab, saya mendapatkan banyak SMS untuk merubah jam kerja, agar pulang tidak kena macet saat ke rumah, jadi fresh on the office, and fresh at home," tukas Susi.
(izz)