Pidato Lengkap Terakhir Jokowi di Sidang Tahunan MPR, Pamer Capaian 10 Tahun

Jum'at, 16 Agustus 2024 - 13:37 WIB
Jokowi menyampaikan pidato terakhir sebagai presiden dalam Sidang Tahunan MPR RI. FOTO/YouTube/SINDOnews
JAKARTA - Jokowi menyampaikan pidato terakhir sebagai presiden dalam Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang bersama DPR RI dan DPD RI Tahun 2024 mengenai Laporan Kinerja Lembaga-Lembaga Negara dan Pidato Kenegaraan dalam rangka HUT Ke-79 RI.

Berikut isi pidato lengkap Jokowi yang mengenakan pakaian Bangsawan Ujung Serong asal Betawi dalam Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang bersama DPR RI dan DPD RI Tahun 2024 di Gedung MPR/DPR/DPD di Jakarta, Jumat.

Bismillahirrahmanirrahim,



Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,

Selamat pagi salam sejahtera bagi kita semua,

Shalom Om Swastyastu Namo Buddhaya,

Salam Kebajikan.

Yang saya hormati Wakil Presiden Republik Indonesia Bapak Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin beserta Ibu Hj. Wury Estu Ma’ruf Amin,

Yang saya hormati Ketua, para Wakil Ketua, dan para Anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia,
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More