Bank Mandiri Lanjutkan Transformasi Digital di Ulang Tahun ke-23
Minggu, 03 Oktober 2021 - 10:30 WIB
Sebagai Bank BUMN, Bank Mandiri secara konsisten mengedepankan penerapan nilai budaya AKHLAK. Core values AKHLAK sendiri merupakan akronim yang berorientasi pelayanan yaitu Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif.
"Kami meyakini nilai budaya AKHLAK adalah kunci untuk mengembangkan pelayanan termasuk sumber daya manusia (SDM) Bank Mandiri dengan business mindset yang kuat," jelasnya.
Sebagai salah satu rangkaian perayaan HUT ke-23, Bank Mandiri juga menyelenggarakan bantuan dalam program “Mandiri Sahabat Difabel” dengan pemberian bantuan senilai hamper Rp 10 miliar.
Adapun, bantuan tersebut diantara pemberian sembako kepada Yayasan Veteran Perang Disabilitas, serta beberapa komunitas difabel lainnya. Termasuk, pemberian bantuan sarana prasarana terapi dan pendidikan untuk 15 cabang Yayasan Peduli Anak Cacat (YPAC) dan 7 sekolah luar biasa serta bantuan berupa kendaraan penunjang kebutuhan atlit paralympic.
“Aksi sosial ini merupakan bentuk ungkapan syukur kami atas usia Bank Mandiri yang telah menginjak 23 tahun. Kegiatan sosial ini juga kami harapkan dapat semakin mendekatkan perseroan dengan pemangku kepentingan paling utama, yakni masyarakat Indonesia,” pungkas Ashidiq.
"Kami meyakini nilai budaya AKHLAK adalah kunci untuk mengembangkan pelayanan termasuk sumber daya manusia (SDM) Bank Mandiri dengan business mindset yang kuat," jelasnya.
Sebagai salah satu rangkaian perayaan HUT ke-23, Bank Mandiri juga menyelenggarakan bantuan dalam program “Mandiri Sahabat Difabel” dengan pemberian bantuan senilai hamper Rp 10 miliar.
Adapun, bantuan tersebut diantara pemberian sembako kepada Yayasan Veteran Perang Disabilitas, serta beberapa komunitas difabel lainnya. Termasuk, pemberian bantuan sarana prasarana terapi dan pendidikan untuk 15 cabang Yayasan Peduli Anak Cacat (YPAC) dan 7 sekolah luar biasa serta bantuan berupa kendaraan penunjang kebutuhan atlit paralympic.
“Aksi sosial ini merupakan bentuk ungkapan syukur kami atas usia Bank Mandiri yang telah menginjak 23 tahun. Kegiatan sosial ini juga kami harapkan dapat semakin mendekatkan perseroan dengan pemangku kepentingan paling utama, yakni masyarakat Indonesia,” pungkas Ashidiq.
(agn)
Lihat Juga :
tulis komentar anda