Indonesia UKM Forum-Radio Trijaya: Menparekraf Dorong Digitalisasi UMKM

Sabtu, 20 November 2021 - 13:06 WIB
Menparekraf, Sandiaga Uno mendorong, sektor UMKM untuk memanfaatkan digitalisasi sebagai upaya untuk bangkit dan pulih di tengah Pandemi Covid-19. Foto/Dok
JAKARTA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Menparekraf, Sandiaga Uno mendorong, sektor UMKM untuk memanfaatkan digitalisasi sebagai upaya untuk bangkit dan pulih di tengah Pandemi Covid-19

"Waktu saya memulai usaha belum ada teknologi digital, saya harus berjuang dengan teknologi manual," cerita Sandiaga saat menjadi keynote speaker dalam "Indonesia UKM Forum" yang diselenggarakan Radio Trijaya, Sabtu (20/11/2021).

Sandiaga juga memberikan sebuah pantun saat membuka ajang tersebut.

Jawa Barat dikenal beragam festival



Festival menarik, diminati milenial

Mari manfaatkan potensi ekonomi digital

Bersama MNC Trijaya, produk UMKM lokal sukses dikenal



Memulai usaha dengan 3 orang karyawan saat di-PHK, Sandiaga saat menjadi pengusaha mampu membangkitkan usahanya bidang investasi menjadi 30 ribu staf, dengan sistem manual.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More