Kinerja Solid, Telkom Bagikan Dividen Rp14,86 Triliun
Minggu, 29 Mei 2022 - 11:12 WIB
Pada akhir 2021, Telkom mencatat pendapatan konsolidasi sebesar Rp143,2 triliun atau tumbuh sebesar 4,9 persen dibandingkan tahun sebelumnya.
Dari sisi profitabilitas, Telkom membukukan EBITDA (Laba sebelum Bunga, Pajak, Depresiasi, dan Amortisasi) sebesar Rp75,7 triliun atau tumbuh sebesar 5,1 persen dan laba bersih sebesar Rp24,8 triliun atau tumbuh sebesar 19,0 persen jika dibandingkan dengan periode 2020.
Direktur Utama Telkom Ririek Adriansyah mengatakan, di tengah kondisi pandemi Covid-19 yang masih berlangsung dan cenderung kian landai, Telkom senantiasa terus menciptakan pertumbuhan melalui tiga pilar bisnis, yaitu Digital Connectivity, Digital Platform, dan Digital Services.
Dari sisi profitabilitas, Telkom membukukan EBITDA (Laba sebelum Bunga, Pajak, Depresiasi, dan Amortisasi) sebesar Rp75,7 triliun atau tumbuh sebesar 5,1 persen dan laba bersih sebesar Rp24,8 triliun atau tumbuh sebesar 19,0 persen jika dibandingkan dengan periode 2020.
Direktur Utama Telkom Ririek Adriansyah mengatakan, di tengah kondisi pandemi Covid-19 yang masih berlangsung dan cenderung kian landai, Telkom senantiasa terus menciptakan pertumbuhan melalui tiga pilar bisnis, yaitu Digital Connectivity, Digital Platform, dan Digital Services.
(agn)
tulis komentar anda