Apresiasi atas Keberhasilan Perusahaan Utamakan Kepuasan Pelanggan

Selasa, 12 Desember 2023 - 21:52 WIB
loading...
Apresiasi atas Keberhasilan...
Peningkatan layanan pelanggan sangat penting bagi perusahaan. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Dinilai berhasil meningkatkan bisnis melalui pengelolaan customer service dan digital marketing yang efektif serta efisien untuk menopang operasional dan perusahaan, SiCepat Ekspres meraih dua penghargaan , yaitu Indonesia Customer Service Champion dan Indonesia Digital Marketing Champion 2023.



Penghargaan yang diselenggarakan SWA dan Business Digest ini diterima secara simbolis oleh Syara (Senior Manager Customer Service SiCepat Ekspres) dan Ervan Roynaldo (Manager Social Media SiCepat Ekspres).

Imam Sedayu Pusponegoro (Chief Commercial Officer SiCepat Ekspres) mengatakan bahwa penghargaan ini merupakan sebuah apresiasi yang membanggakan bagi Tim Customer Service atas kinerja pelayanan responsif dalam membantu dan memberikan solusi bagi pelanggan.

Penghargaan ini, lanjut dia, menjadi motivasi untuk terus menghadirkan inovasi dan enhancement baik dari sisi integrasi teknologi maupun SDM berkualitas dalam memberikan pelayanan customer service yang responsif dan solutif bagi pelanggan.

"Hal ini kami lakukan dengan menerapkan flow baru dalam penanganan ticket dan melakukan software enhancement untuk meningkatkan efisiensi pelayanan dan mempercepat proses penyelesaian ticket yang masuk ke Customer Service,’’ ujar Imam dalam keterangannya, Selasa (12/12/2023).

Sementara itu di sisi digital marketing, Wiwin Dewi Herawati selaku Chief Marketing & Corporate Communication Officer SiCepat Ekspres menyampaikan bahwa pihaknya tidak hanya hadir memberikan pelayanan pengiriman terbaik saja, tapi juga memberi kesempatan bagi pelanggan khususnya pelaku UKM untuk turut tumbuh dan berkembang melalui program marketing yang dihadirkan perusahaan untuk membantu akselerasi bisnis.

‘’SiCepat tidak hanya hadir untuk memfokuskan diri dalam memberikan pelayanan pengiriman yang berkualitas saja, namun juga hadir mendampingi para pelaku usaha untuk mengakselerasi bisnis, " tandasnya.



Atas kedua penghargaan yang didapatkan ini, SiCepat Ekspres berharap dapat terus menjadi perusahaan pengiriman yang berkomitmen memberikan kepuasan pelanggan baik dari segi pengalaman pengiriman maupun membantu akselerasi bisnis pelanggan.

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MNC Bank Borong 5 Penghargaan...
MNC Bank Borong 5 Penghargaan Bergengsi di Ajang Digital Brand Awards 2025
MNC Life Raih The Best...
MNC Life Raih The Best Asuransi Jiwa di Ajang Infobank-Isentia Digital Brand Awards 2025
Kebab Turki Baba Rafi...
Kebab Turki Baba Rafi Raih Penghargaan Triple Platinum Top Franchise 2025
Miliki Aset Rp33,69...
Miliki Aset Rp33,69 Triliun, DPLK BNI Raih Penghargaan Brand for Good
Apresiasi Kinerja Agen,...
Apresiasi Kinerja Agen, Pegadaian Gelar Agen Pegadaian Awards 2024
Pertamina EP Cepu Regional...
Pertamina EP Cepu Regional Timur Raih Dua Penghargaan Internasional
BNI Raih 2 Penghargaan...
BNI Raih 2 Penghargaan dalam Ajang JCB Award 2025
Raih Penghargaan Best...
Raih Penghargaan Best of The Best Agent, Linktown Bidik Omzet Rp3,5 Triliun
Angkie Yudistia Raih...
Angkie Yudistia Raih Penghargaan Inclusive Women Leaders With Disabilities: Dorong Ekonomi Inklusif untuk Indonesia Emas 2045
Rekomendasi
LMA Suku Irarutu Kaimana...
LMA Suku Irarutu Kaimana Imbau Peserta Seleksi CPNS dan P3K Sabar Tunggu Pengumuman
Jonatan Christie Kapten...
Jonatan Christie Kapten Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025, Gloria Emanuelle Widjaja Jadi Wakil
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
Berita Terkini
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
30 menit yang lalu
Buka Peluang Impor Barang...
Buka Peluang Impor Barang China Mulai dengan Rp5 Juta
55 menit yang lalu
PLN Indonesia Power...
PLN Indonesia Power Siap Tingkatkan Kapasitas SPBU Hidrogen Senayan
1 jam yang lalu
Ramalan BI: Ekonomi...
Ramalan BI: Ekonomi RI di 2025 Tumbuh Melambat di Kisaran 4,7-5,5 Persen
1 jam yang lalu
Zona Niaga Terbaru Dukung...
Zona Niaga Terbaru Dukung Ekosistem Kota Mandiri di Tangerang
2 jam yang lalu
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
2 jam yang lalu
Infografis
Zelensky Tuding Perusahaan...
Zelensky Tuding Perusahaan AS Korupsi Bantuan Militer untuk Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved