IHSG Hari Ini Berakhir Jatuh ke 7.200 Saat Ada 333 Saham Memerah

Rabu, 17 Januari 2024 - 16:55 WIB
loading...
IHSG Hari Ini Berakhir...
Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG Hari Ini, Rabu (17/1/2024) berakhir memerah usai kehilangan 42,15 poin dimana ada 197 saham menguat, 333 saham melemah dan 242 saham stagnan. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG Hari Ini , Rabu (17/1/2024) berakhir memerah usai kehilangan 42,15 poin atau 0,58% ke level 7.200,63. Pada penutupan IHSG , terdapat 197 saham menguat, 333 saham melemah dan 242 saham stagnan.



Transaksi perdagangan mencapai Rp11,1 triliun dari 23,6 miliar saham yang diperdagangkan. Indeks LQ45 melemah 0,84% ke 967,252, indeks JII turun 1,08% ke 518,111, indeks IDX30 melemah 0,78% ke 498,88 dan indeks MNC36 melemah 0,74% ke 369,683.

Untuk indeks sektoral kompak melemah yakni energi 0,77%, barang baku 0,77%, industri 0,91%, non siklikal 0,62%, siklikal 0,95%, kesehatan 0,95%, keuangan 0,71%, properti 1,14%, teknologi 1,35%, infrastruktur 0,43%, transportasi 0,2%.



Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu PT Maja Agung Latexindo Tbk (SURI) naik 34,86% ke Rp236, PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk (SRAJ) naik 25,00% ke Rp320 dan saham PT MNC Sky Vision Tbk (MSKY) naik 22,22% ke Rp165.

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT Grahaprima Suksesmandiri Tbk (GTRA) turun 24,88% di Rp314, PT Itama Ranoraya Tbk (IRRA) turun 4,96% di Rp575 dan PT Chemstar Indonesia Tbk (CHEM) merosot 4,51% di Rp127.

Sedangkan tiga saham yang teraktif diperdagangkan antara lain PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI).
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
Indonesia Bukan Lagi...
Indonesia Bukan Lagi Tempat Parkir Kereta Bekas, Begini Kata Bos KCI
Wisatawan Asing Mulai...
Wisatawan Asing Mulai Berkurang, Ekonomi AS Diprediksi Rugi Rp1.511 Triliun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Freeport Setor Rp7,73...
Freeport Setor Rp7,73 Triliun ke Pusat dan Daerah atas Keuntungan Bersih 2024
Rekomendasi
Denny JA: Perlu Dibentuk...
Denny JA: Perlu Dibentuk Pusat Studi Agama dan Spiritualitas Era AI
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
Profil Frans Manansang,...
Profil Frans Manansang, Pendiri Taman Safari yang Diduga Eksploitasi Pekerja Sirkus
Berita Terkini
Deretan Miliarder Penimbun...
Deretan Miliarder Penimbun Emas Terbesar di Dunia, Daftarnya Mengejutkan
6 menit yang lalu
Unilever Indonesia Masuk...
Unilever Indonesia Masuk IDXHIDIV20, Catat Yield Dividen Tertinggi Sepanjang Sejarah
48 menit yang lalu
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
1 jam yang lalu
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
10 jam yang lalu
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
11 jam yang lalu
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
11 jam yang lalu
Infografis
Respons China saat AS...
Respons China saat AS Hendak Jual Jet Tempur F-35 ke India
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved