IHSG Diprediksi Lanjut Reli, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini

Kamis, 29 Februari 2024 - 08:20 WIB
loading...
IHSG Diprediksi Lanjut...
IHSG berpotensi menguat pada perdagangan Kamis 29 Februari 2024. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) berpotensi menguat pada perdagangan Kamis (29/2/2024). Indeks saham sebelumnya menguat 0,59% ke 7.328 didominasi oleh volume pembelian.



MNC Sekuritas memproyeksikan pergerakan IHSG hari ini bakal menguji kembali di level 7.330-7.345.

"Apabila IHSG tertahan oleh support di 7.197 maka IHSG berpeluang menguat kembali untuk menguji resistance 7.370-7.403," tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Kamis (29/2/2024).



IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 7.197, 7.099 dan resistance 7.370, 7.403. Berikut empat saham rekomendasi MNC Sekuritas hari ini.

DOID - Spec Buy
Spec Buy: 324-332
Target Price: 376, 410
Stoploss: below 320

GGRM - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 20.275-20.550
Target Price: 21.050, 22.000
Stoploss: below 20.000

MDKA - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 2.180-2.240
Target Price: 2.380, 2.610
Stoploss: below 2.140

RAAM - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 515-530
Target Price: 575, 660
Stoploss: below 498
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IHSG Berpotensi Lanjutkan...
IHSG Berpotensi Lanjutkan Penguatan ke 6.700, Investor Pantau Data Inflasi
IHSG Berpotensi Menguat...
IHSG Berpotensi Menguat Pekan Depan, Investor Pantau Data Inflasi dan Ekonomi AS
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
Harga Emas Antam Terus...
Harga Emas Antam Terus Cetak Rekor Baru, Diramal Tembus Rp2,3 Juta per Gram
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Harga Bitcoin Meroket,...
Harga Bitcoin Meroket, Analis Prediksi Arah Pasar Kripto Pekan Ini
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Rekomendasi
Heboh Orang Tua Murid...
Heboh Orang Tua Murid SD di Lebak Bawa Meja dan Kursi dari Rumah ke Sekolah, Bupati Semprot Disdik
Benarkah Musibah Ketentuan...
Benarkah Musibah Ketentuan Allah atau Akibat Dosa?
Karate Shokaido Banten...
Karate Shokaido Banten Gelar Ujian Kenaikan Tingkat
Berita Terkini
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
4 menit yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
1 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
1 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
2 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
2 jam yang lalu
Kementerian BUMN Dorong...
Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Lewat Workshop Media Sosial Berbasis AI
2 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Mengapa Tanaman...
Ini Alasan Mengapa Tanaman Ganja Harus Ditanam di Ketinggian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved