IHSG Sesi Siang Parkir di Level 7.226, Nilai Transaksi Sentuh Rp5,36 Triliun

Kamis, 04 April 2024 - 12:54 WIB
loading...
IHSG Sesi Siang Parkir...
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) merayap naik pada penutupan perdagangan sesi pertama, Kamis (4/4/2024) dengan peningkatan sebesar 0,84%. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) merayap naik pada penutupan perdagangan sesi pertama, Kamis (4/4/2024). Indeks saham terdongkrak 0,84% atau 60,14 poin ke level 7.226.



Siang ini total volume saham yang diperdagangkan sebanyak 6,51 miliar saham dengan nilai transaksi mencapai Rp5,36 triliun, dan ditransaksikan sebanyak 510.332 kali. Adapun, sebanyak 314 saham harganya naik, 271 saham harganya turun dan 196 saham lain harganya stagnan.

Sektor bahan baku naik 1,82%, sektor infrastruktur naik 0,77%, sektor transportasi naik 0,70%, sektor teknologi naik 0,50%, sektor kesehatan naik 0,43%, sektor siklikal naik 0,42%, sektor keuangan naik 0,34%, dan sektor non siklikal naik 0,33%. Sedangkan, sektor energi turun 0,57%, sektor properti turun 0,31% dan sektor industri turun 0,30%.

Adapun, indeks LQ45 naik 1,20% ke level 965, indeks MNC36 naik 1,04% ke level 369, indeks IDX30 naik 1,12% ke level 489, serta indeks JII naik 0,80% ke level 534. Baca Juga: IHSG Hari Ini Ditutup Ambruk, Turun Nyaris 1% ke 7.166

Adapun, tiga saham yang menempati posisi top gainers yaitu PT Puri Sentul Permai Tbk (KDTN) naik 24,24% ke Rp123, PT Ricky Putra Globalindo Tbk (RICY) naik 17,65% ke Rp100, dan PT Tanah Laut Tbk (INDX) naik 16,67% ke Rp84.

Sedangkan tiga saham yang menempati posisi top losers yaitu PT Telefast Indonesia Tbk (TFAS) turun 14,97% ke Rp250, PT Kedaung Indah Can Tbk (KICI) turun 13,21% ke Rp184, dan PT Fortune Mate Indonesia Tbk (FMII) turun 12,62% ke Rp180.

Lalu tiga saham yang teraktif diperdagangkan hingga sesi pertama ini antara lain, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) dan PT Wijaya Cahaya Timber Tbk (FWCT).
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
ICP Maret 2025 Melorot,...
ICP Maret 2025 Melorot, Harga BBM Subsidi Berpeluang Turun?
Hampir 600.000 Produk...
Hampir 600.000 Produk Ilegal Diamankan, Nilainya Rp15 Miliar
BI Lapor Utang Luar...
BI Lapor Utang Luar Negeri Turun Jadi USD427,2 Miliar per Februari 2025
Harga Emas Sedikit Lagi...
Harga Emas Sedikit Lagi Rp2 Juta per Gram, Hari Ini Naik Rp32.000
Mengulik Besaran Utang...
Mengulik Besaran Utang Suriah ke Bank Dunia yang Ingin Dilunasi Arab Saudi
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
Begini Nasib Jalan Trans...
Begini Nasib Jalan Trans Papua, 4 Wilayah Pemekaran Jadi Fokus Pembangunan
IHSG Terus Menanjak...
IHSG Terus Menanjak Naik, Pagi Ini Dibuka Sentuh 6.452
Rekomendasi
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Pesan Mardiono saat...
Pesan Mardiono saat Hadiri Pelantikan Gubernur Papua Pegunungan dan Bangka Belitung
Uni Eropa Tegaskan Barat...
Uni Eropa Tegaskan Barat Tidak Ada Lagi, AS Bukan Mitra Terpenting
Berita Terkini
Hingga Akhir Maret 2025,...
Hingga Akhir Maret 2025, MUF Catatkan Pembiayaan Baru Rp5,7 Triliun
1 jam yang lalu
PLN Icon Plus Perkuat...
PLN Icon Plus Perkuat Sinergi Wujudkan Tema Besar Tahun 2025
2 jam yang lalu
Asabri Jalankan Program...
Asabri Jalankan Program Satria Tingkatkan Kesejahteraan Pensiunan
2 jam yang lalu
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
2 jam yang lalu
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
3 jam yang lalu
Bursa Kripto OKX Masuk...
Bursa Kripto OKX Masuk Pasar Amerika Serikat
3 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved