Pelemahan 118 Saham Menyeret IHSG Pagi Ini Lebih Rendah 18,61 Poin

Selasa, 15 September 2020 - 09:26 WIB
loading...
Pelemahan 118 Saham...
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di zona merah pada pembukaan perdagangan pagi ini, dimana terdapat 116 saham menguat, 118 saham melemah dan 146 saham stagnan. Foto/SINDO Photo
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di zona merah pada pembukaan perdagangan pagi ini. Tercatat penurunanan IHSG hingga mencapai 18,61 poin yang setara dengan 0,36% ke level 5.143.

(Baca Juga: IHSG Masih Diprediksi Perkasa, Mainkan 7 Saham Ini )

Pada pembukaan perdagangan, Selasa (15/9/2020) terdapat 116 saham menguat, 118 saham melemah dan 146 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp772,5 miliar dari 1,2 miliar lembar saham yang diperdagangkan.

Indeks LQ45 naik 2,09 poin atau 0,26% ke 807,21, indeks JII turun 1,70 poin atau 0,31% ke 545,80. Sedangkan indeks IDX30 turun 2,34 poin atau 0,53% ke 438,82 dan indeks MNC36 turun 1,33 poin atau 0,46% di posisi 289,27.

(Baca Juga: PSBB Jakarta Dadakan, Pengusaha: Kita Tak Ingin Serahkan Nyawa kepada Keadaan )

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu PT Sky Energy Indonesia Tbk (JSKY) naik R14 atau 6,60% ke Rp226, saham PT Wilton Makmur Indonesia Tbk (SQMI) naik Rp7 atau 4,49% ke Rp163 dan saham PT Envy Technologies Indonesia Tbk (ENVY) naik Rp3 atau 4,41% ke Rp61.

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, saham PT Barito Pacific Tbk (BRPT) turun Rp30 atau 3,68% ke Rp785, saham PT Wismilak Inti Makmur Tbk (WIIM) turun Rp10 atau 2,76% ke Rp352 dan PT Aset Indonusa Tbk (ACST) turun Rp6 atau 2,52% ke Rp232.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IHSG Berpotensi Lanjutkan...
IHSG Berpotensi Lanjutkan Penguatan ke 6.700, Investor Pantau Data Inflasi
IHSG Berpotensi Menguat...
IHSG Berpotensi Menguat Pekan Depan, Investor Pantau Data Inflasi dan Ekonomi AS
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Rekomendasi
Mengapa Hamas Menolak...
Mengapa Hamas Menolak Penunjukkan Hussein al-Sheikh sebagai Pengganti Mahmoud Abbas?
Dosen dan Mahasiswa...
Dosen dan Mahasiswa Minta Revisi UU Penyiaran Segera Dilakukan
Dengan Tulus, Putin...
Dengan Tulus, Putin Ucapkan Terima Kasih kepada Tentara Korea Utara yang Membantu Merebut Kursk
Berita Terkini
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
3 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
4 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
6 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
6 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
7 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
7 jam yang lalu
Infografis
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved