Diserbu Sentimen Positif, Siap-Siap IHSG Bakal Terbang Tinggi

Selasa, 17 November 2020 - 08:26 WIB
loading...
Diserbu Sentimen Positif,...
IHSG hari ini menguat melebihi level 5.500 diserbu sentimen positif. Foto/ilustrasi
A A A
JAKARTA-MNC Sekuritas memprediksi pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan kembali menguat hari ini dikisaran 5.445-5.532. Sedangkan rupiah akan bergerak pada rentang harga Rp14.030-Rp14.160.

Kepala Riset MNC Sekuritas Edwin Sebayang mengatakan, setelah perusahaan farmasi asal AS Pfizer Inc menemukan vaksin yang 90% efektif menangkal virus corona, kini giliran perusahaan farmasi kedua asal AS, Moderna Inc menyatakan 94,5% efektif dalam mencegah virus corona mendorong naik cukup tajam indeks Dow Jones (DJIA) sebesar 1,60%.

"Dengan kondisi tersebut jika dikombibasilan dengan naiknya EIDO sebesar 1,08% berpotensi menjadi sentimen positif pendorong baik IHSG di hari Selasa ini," ujar Edwin dalam risetnya, Selasa (17/11/2020).

(Baca juga:Kabar Biden hingga Pfizer, IHSG Pekan Ini Diramal Ijo Royo-royo)

Menurut Edwin, sentimen positif bagi IHSG tidak berhenti disitu saja, sentimen positif juga datang dari penguatan harga beberapa komoditas seperti Oil yang naik 3,01%, batu bara naik 0,08% dan timah naik 1,73%. Hal ini berpotensi mendorong naik saham dibawah komoditas tersebut.

Untuk perdagangan saham hari ini MNC Sekuritas merekomendasikan beli bagi saham-saham ADHI, PWON, ITMG, JSMR, PTPP, SMRA, BBTN, PTBA, BSDE dan BBNI. Happy cuan.
(bai)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Berjalannya Negosiasi...
Berjalannya Negosiasi dengan Amerika Jadi Katalis Positif bagi Bursa
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
IHSG Terus Menanjak...
IHSG Terus Menanjak Naik, Pagi Ini Dibuka Sentuh 6.452
IHSG Ditutup Menghijau...
IHSG Ditutup Menghijau 1,15% ke Level 6.441 Sore Ini
IHSG Sesi Akhir Ditutup...
IHSG Sesi Akhir Ditutup Menguat 1,7% ke 6.368 di Awal Pekan
Rekomendasi
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
PB POBSI Terus Berjuang...
PB POBSI Terus Berjuang Lahirkan Juara Dunia dari Indonesia, Kategori Junior Sudah Disabet
Kisah Biarawan Vatikan...
Kisah Biarawan Vatikan Takjub saat Kunjungi Kerajaan Majapahit
Berita Terkini
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
9 jam yang lalu
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
9 jam yang lalu
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
10 jam yang lalu
LG Batal Bangun Pabrik...
LG Batal Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di RI, Menteri Rosan Ungkap Penggantinya
10 jam yang lalu
Deposito Emas Pegadaian...
Deposito Emas Pegadaian Capai 1 Ton, Direktur Utama Dorong Masyarakat untuk Investasi Aktif
10 jam yang lalu
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
10 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Umumkan...
Amerika Serikat Umumkan Siap Perang dengan China!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved