Pemerintah Belum Putuskan, Smelter Freeport di Gresik atau Halmahera?

Rabu, 31 Maret 2021 - 17:49 WIB
loading...
Pemerintah Belum Putuskan,...
Lokasi pembangunan smelter PT Freeport Indonesia ternyata masih belum diputuskan. Foto/Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Pemerintah belum memutuskan lokasi pembangunan smelter PT Freeport Indonesia . Direktur Utama MIND ID Orias Petrus Moedak mengatakan, proses pembangunan smelter di Gresik, Jawa Timur, mengalami keterlambatan akibat pandemi Covid-19.

Sambil menunggu pembangunan tersebut, pemerintah mendapatkan tawaran dari pihak lain yakni Tsingshan dari China untuk membangun smelter di Weda Bay, Halmahera, Maluku Utara.

"Ini kita lakukan pembahasan. Keputusan apakah akan di Halmahera atau terus di Gresik itu belum diambil," ujarnya dalam rapat dengar pendapat dengan Komisi VIII DPR, Rabu (31/3/2021).

Meski begitu, dia memastikan pembangunan smelter di Gresik tetap berjalan. Hingga kini Freeport sudah mengeluarkan investasi sebesar USD300 juta di Gresik. "Jadi kita tetap serius ke sana sampai keputusan final bahwa kita akan ke mana," ungkapnya.

Sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, Freeport Indonesia dan perusahaan asal China, Tsingshan Group akan melakukan penandatanganan perjanjian untuk pembangunan smelter di di Weda Bay, Halmahera, Maluku Utara.

Kerja sama ini tidak hanya pada pembangunan smelter, namun juga mendorong produk turunannya. Adapun kepastian penandatanganan tersebut diperkirakan minggu depan. "Kalau ini terjadi akan menjadi bagian proses untuk lithium battery yang akan kita rencanakan terjadi di tahun 2023," ujarnya.
(fai)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Program Mudik Bersama,...
Program Mudik Bersama, Grup MIND ID Berangkatkan 2.173 Pemudik
Anggota Holding MIND...
Anggota Holding MIND ID Mulai Masuk Ekosistem Pasar Fisik Emas Digital di ICDX
Peneliti Ungkap Peran...
Peneliti Ungkap Peran Bahlil dalam Keberhasilan Pembangunan Precious Metal Refinery di Gresik
Resmikan Pabrik Emas...
Resmikan Pabrik Emas Freeport di Gresik, Prabowo: Kita Tidak Ingin hanya Jual Bahan Baku
Percepat Perbaikan Smelter,...
Percepat Perbaikan Smelter, Freeport Angkut Komponen Gunakan Pesawat Antonov
Maroef Sjamsoeddin Didapuk...
Maroef Sjamsoeddin Didapuk Jadi Dirut MIND ID Gantikan Hendi Prio Santoso
Riset FEB UI: Hilirisasi...
Riset FEB UI: Hilirisasi Tambang Bangun Masa Depan Ekonomi Inklusif di Indonesia
MIND ID Kembangkan Generasi...
MIND ID Kembangkan Generasi Muda lewat Pendidikan dan Olah Raga
AI Meningkatkan Hilirisasi...
AI Meningkatkan Hilirisasi Mineral Indonesia Menuju Keberlanjutan dan Daya Saing Global
Rekomendasi
Praktisi Hukum: Marcella...
Praktisi Hukum: Marcella Santoso dan Ary Bakri Mencederai Profesi Advokat
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
Pengacara TIPU UGM yang...
Pengacara TIPU UGM yang Gugat Jokowi soal Ijazah Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen
Berita Terkini
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
3 menit yang lalu
LG Batal Tanam Investasi...
LG Batal Tanam Investasi Rp129 Triliun, Prabowo: Pasti Ada Gantinya, Indonesia Cerah
1 jam yang lalu
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
2 jam yang lalu
Resmi di Bawah OJK,...
Resmi di Bawah OJK, Valbury Komitmen Tingkatkan Layanan Nasabah
2 jam yang lalu
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
2 jam yang lalu
Indonesia Bukan Lagi...
Indonesia Bukan Lagi Tempat Parkir Kereta Bekas, Begini Kata Bos KCI
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved