Anindya Bakrie Pererat Kadin Pusat dan Daerah untuk Ekonomi Berkeadilan

Rabu, 05 Mei 2021 - 10:14 WIB
loading...
Anindya Bakrie Pererat...
Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Anindya Bakrie. FOTO/Dimas Yulie
A A A
SEMARANG - Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Pusat Anindya Novyan Bakrie menggelar silaturahmi ke jajaran Kadin Jawa Tengah. Dirinya pun Ditemani oleh Ketua Umum Kadin Jateng Kukrit Suryo Wicaksono.

Dalam sambutannya, Anindya Bakrie yang akrab disapa Anin ini, datang dengan didampingi sejumlah Ketua Umum dari Gorontalo, Papua Barat, NTB, Jabar, Jatim, Bali Sumatera Utara, Bangka Belitung, Aceh dan Lampung.



Silaturahmi dilakukan sebagai langkah menggalang dukungan sekaligus sebagai upaya bersinergi bersama-sama menciptakan Indonesia yang semakin baik dengan pemulihan ekonomi nasional. Pasalnya, tantangan yang harus dihadapi ke depan diperlukan kerjasama yang baik antara pusat dan daerah.

"Tujuan ke depan kita bicara persaudaraan, persaudaraaan yang kuat yang solid yang kuat adn membangun solidaritas yang kuat. Karena hanya dengan ini kita bisa meningkatkan hubungan kadin pusat dan daerah dengan baik, dan asosiasi yang lain. ini tujuannya untuk ekonommi indonesia lebih maju, lebih merata dan berkeadilan," ujar Anin, Semarang, Rabu (4/5/2021).



Anin mengajak seluruh kadin di Indonesia, baik daerah sampai Kabupaten atau Kota bisa maju bersama-sama untuk mensejahterakan masyarakat luas. Sehingga jika terpilih nanti, Kadin tidak hanya untuk pengusaha menengah atas saja, namun juga untuk UMKM maupun yang akan memulai bisnis.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
Kadin Indonesia dan...
Kadin Indonesia dan Rusia Perkuat Kerja Sama Dagang dan Investasi
Pentingnya Biodiversity...
Pentingnya Biodiversity Credit untuk Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia
Kadin Targetkan Perdagangan...
Kadin Targetkan Perdagangan Indonesia-Turki Capai USD10 Miliar
Mineral Kritis Bisa...
Mineral Kritis Bisa Jadi Nilai Tawar RI usai Kena Tarif Impor AS 32%
Respons Kebijakan Tarif...
Respons Kebijakan Tarif Trump, Kadin: Pintu Negosiasi Masih Terbuka
Kadin Jakarta, Indosat,...
Kadin Jakarta, Indosat, dan Masjid Istiqlal Teken MoU Pemberdayaan Ekonomi Umat
Gerakan Pangan Murah,...
Gerakan Pangan Murah, Kepala Bapanas: Kadin Luar Biasa Gabungkan Hulu dan Hilir
Rekomendasi
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
Duel Charging Station...
Duel Charging Station di ASEAN: Indonesia Tertinggal Jauh? PLN Punya 3.772 SPKLU, Thailand dan Singapura Unggul!
Otak Penculikan Santri...
Otak Penculikan Santri di Pasuruan Ditangkap, 2 Pelaku Masih Buron
Berita Terkini
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
1 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang,...
Dampak Perang Dagang, DPR Dorong Impor Gas Penuhi Kebutuhan Industri
3 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
4 jam yang lalu
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
5 jam yang lalu
Sanksi AS Gagal Runtuhkan...
Sanksi AS Gagal Runtuhkan Moskow, Rusia Catat Pertumbuhan Ekonomi 4,1%
5 jam yang lalu
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
5 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved