IHSG Hari Ini Dibuka Tertekan, Asing Lepas Telkom hingga Adaro

Jum'at, 14 Januari 2022 - 09:23 WIB
loading...
IHSG Hari Ini Dibuka...
IHSG bergerak menurun di bawah level penutupan sebelumnya, Kamis 13 Januari 2022. FOTO/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini dibuka tertekan di 6.653 pada perdagangan akhir pekan, Jumat (14/1/2022). IHSG bergerak menurun di bawah level penutupan kemarin sebesar -11,09 poin atau -0,17% di level 6.647.

Terdapat 161 saham menguat, 108 saham melemah, dan 226 lainnya stagnan. Nilai transaksi perdagangan mencapai Rp153,82 miliar dari 232,40 juta lembar saham yang diperdagangkan.



Menyusul IHSG, indeks LQ45 merosot -0,27% ke 947,99, indeks JII tergelincir -0,31% ke 561,08, indeks IDX30 turun -0,31% ke 506,93, dan indeks MNC36 terpuruk -0,26% ke 320,31.
Investor asing terpantau melakukan pembelian bersih secara akumulatif sebesar Rp3,96 miliar di awal pembukaan.

Sejumlah net-buy asing antara lain PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) Rp15,4 miliar, PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) Rp3,2 miliar, dan PT Astra International Tbk (ASII) Rp622,3 juta. Sementara net-sell asing yakni PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) Rp4,2 miliar, PT Bank Jago Tbk (ARTO) Rp3,1 miliar, dan PT Adaro Energy Tbk (ADRO) Rp2,4 miliar.

Saham-saham yang masuk top gainers, yaitu PT Pool Advista Finance Tbk (POOL) naik 9,82% di Rp179, PT Multi Prima Sejahtera Tbk (LPIN) menanjak 9,00% di Rp1.090, dan PT Jaya Agra Wattie Tbk (JAWA) melesat 7,35% di Rp292.



Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, saham PT Putra Rajawali Kencana Tbk (PURA) turun -6,06% di Rp62, PT Kapuas Prima Coal Tbk (ZINC) anjlok -4,76% di Rp80, dan PT Semacom Integrated Tbk (SEMA) melemah -4,20% di Rp228.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Berjalannya Negosiasi...
Berjalannya Negosiasi dengan Amerika Jadi Katalis Positif bagi Bursa
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
IHSG Terus Menanjak...
IHSG Terus Menanjak Naik, Pagi Ini Dibuka Sentuh 6.452
IHSG Ditutup Menghijau...
IHSG Ditutup Menghijau 1,15% ke Level 6.441 Sore Ini
IHSG Sesi Akhir Ditutup...
IHSG Sesi Akhir Ditutup Menguat 1,7% ke 6.368 di Awal Pekan
Rekomendasi
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
26 Turis Hindu Dibantai...
26 Turis Hindu Dibantai di 'Mini Swiss' Kashmir, Ini Reaksi Dunia
Respons Wamenaker soal...
Respons Wamenaker soal Kemitraan Direksi Pegadaian dan Serikat Pekerja: Kunci Kemajuan Perusahaan
Berita Terkini
Ramalan BI: Ekonomi...
Ramalan BI: Ekonomi RI di 2025 Tumbuh Melambat di Kisaran 4,7-5,5 Persen
14 menit yang lalu
Zona Niaga Terbaru Dukung...
Zona Niaga Terbaru Dukung Ekosistem Kota Mandiri di Tangerang
39 menit yang lalu
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
51 menit yang lalu
3 Tahun Berturut-turut...
3 Tahun Berturut-turut Pertumbuhan Ekonomi Negara Eropa Ini Nol Persen
1 jam yang lalu
BUMN hingga TNI-Polri...
BUMN hingga TNI-Polri Bangun Gudang Penyimpanan Beras, Prabowo Siapkan Biaya Khusus
1 jam yang lalu
Maknai Hari Kartini,...
Maknai Hari Kartini, BRI Berdayakan Wanita Indonesia melalui Program BRInita
1 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved