Tak Berdaya Sejak Pembukaan, IHSG Hari Ini Terseret Pelemahan 307 Saham

Jum'at, 11 Februari 2022 - 15:28 WIB
loading...
Tak Berdaya Sejak Pembukaan,...
Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG hari ini berada pada zona merah pada penutupan perdagangan usai sepanjang sesi bergerak tak berdaya. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG hari ini berada pada zona merah pada sesi penutupan perdagangan akhir pekan. IHSG ditutup melemah 8,035 poin atau 0,12 persen ke 6.815,60.

Pada penutupan perdagangan, Jumat (11/2/2022), terdapat 208 saham menguat, 307 saham melemah dan 164 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp11,4 triliun dari 24,1 miliar lembar saham yang diperdagangkan.



Indeks LQ45 turun 1,96 poin atau 0,20 persen ke 971,67, indeks JII turun 5,40 poin atau 0,94% ke 567,45, indeks IDX30 turun 2,53 poin atau 0,49% ke 516,35, dan indeks MNC36 turun 1,24 poin atau 0,38% ke 327,82.

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu PT Net Visi Media Tbk (NETV) naik Rp107 atau 25% ke Rp535, saham PT Gozco Plantations Tbk (GZCO) naik Rp19 atau 18,81% ke Rp120, dan saham PT PAM Mineral Tbk (NICL) naik Rp11 atau 17,46 persen ke Rp74.



Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT MNC Land Tbk (KPIG) turun Rp8 atau 6,84% ke Rp109, saham PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) turun Rp14 atau 6,14 persen ke Rp214, dan saham PT Bank Amar Indonesia Tbk (AMAR) turun Rp40 atau 6,11% ke Rp615.

(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Daftar Lengkap 10 Saham...
Daftar Lengkap 10 Saham Paling Cuan Pekan Ini: Ada Emiten Melesat 115 Persen
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
Rekomendasi
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
Profil Bunda Iffet,...
Profil Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank yang Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
Berita Terkini
Iwan Sunito Bagikan...
Iwan Sunito Bagikan Tips Sukses Bisnis di Industri Properti Australia
2 jam yang lalu
Progres Pembangunan...
Progres Pembangunan Pelabuhan Patimban Tembus 78,9%, Menhub Target Rampung Oktober 2025
2 jam yang lalu
DAmandita Sentul Tawarkan...
D'Amandita Sentul Tawarkan Rumah Smart Living Pure Nature Rp700 Jutaan
2 jam yang lalu
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
2 jam yang lalu
Atasi Kesenjangan Pasokan...
Atasi Kesenjangan Pasokan Gas Bumi, Pemerintah Diminta Buka Kebijakan Impor
2 jam yang lalu
Perluas Layanan Pembiayaan,...
Perluas Layanan Pembiayaan, SIF Perluas Jangkauan hingga Makassar
2 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Jerman Tak...
Penyebab Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved