GMTD Membangun Kawasan Tanjung Bunga

Senin, 01 Agustus 2022 - 16:36 WIB
loading...
GMTD Membangun Kawasan...
Sejumlah atlet dayung di kawasan danau Tanjung Bunga, Makassar, (1/8/2022). GMTD merupakan Developer terdepan membangun dan mengembangkan kawasan Tanjung Bunga. Foto: SINDOnews/Maman Sukirman
A A A
MAKASSAR - PT Gowa Makassar Tourism Development, Tbk (GMTD) merupakan developer terdepan, yang sudah lebih dari dua dekade membangun dan mengembangkan Kawasan Tanjung Bunga.

Visi GMTD adalah membangun model percontohan bagi sebuah kota masa depan di Kota Makassar, dengan misi menciptakan komunitas yang lebih baik melalui pengembangan kota yang layak huni dan berkelanjutan. Menjadi perusahaan pengembang perumahan yang paling kompetitif dalam membuat Makassar Tanah Kesuksesan, Tanah Kemakmuran, Tanah Inspirasi dan Tanah Peluang.

Baca Juga: GMTDGMTD untuk terus mengikuti perkembangan zaman, dengan menanamkan identitas yang lebih modern agar selalu adaptif terhadap perkembangan dunia usaha dan kebutuhan masyarakat.

Berikut beberapa momen foto aktivitas di kawasan pembangunan GMTD di Tanjung Bunga:
GMTD Membangun Kawasan Tanjung Bunga

Warga melintas di kawasan Tanjung Bunga, Makassar, Senin (1/8/2022). GMTD merupakan Developer terdepan membangun dan mengembangkan kawasan Tanjung Bunga.
GMTD Membangun Kawasan Tanjung Bunga

Sejumlah atlet dayung di kawasan danau Tanjung Bunga, Makassar, Senin (1/8/2022). GMTD merupakan Developer terdepan membangun dan mengembangkan kawasan Tanjung Bunga.
GMTD Membangun Kawasan Tanjung Bunga

Seseorang terjun ke danau Tanjung Bunga, Makassar, Senin (1/8/2022). GMTD merupakan Developer terdepan membangun dan mengembangkan kawasan Tanjung Bunga.
GMTD Membangun Kawasan Tanjung Bunga

Warga berjalan di trotoar Jalan Metro Tanjung Bunga, Makassar, Senin (1/8/2022). GMTD merupakan Developer terdepan membangun dan mengembangkan kawasan Tanjung Bunga.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Setahun Kini Kuliner...
Setahun 'Kini Kuliner' Hadir di Tanjung Bunga, UMKM Semringah Kecipratan Cuan
Jelang HUT ke-24, GMTD...
Jelang HUT ke-24, GMTD Bakal Gelar Fun Run, Vaksinasi Booster dan Sunat Massal
Masyarakat Nikmati Libur...
Masyarakat Nikmati Libur Akhir Pekan di Pantai Akkarena
Rekomendasi
Profil Frans Manansang,...
Profil Frans Manansang, Pendiri Taman Safari yang Diduga Eksploitasi Pekerja Sirkus
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Denny JA: Perlu Dibentuk...
Denny JA: Perlu Dibentuk Pusat Studi Agama dan Spiritualitas Era AI
Berita Terkini
Deretan Miliarder Penimbun...
Deretan Miliarder Penimbun Emas Terbesar di Dunia, Daftarnya Mengejutkan
6 menit yang lalu
Unilever Indonesia Masuk...
Unilever Indonesia Masuk IDXHIDIV20, Catat Yield Dividen Tertinggi Sepanjang Sejarah
47 menit yang lalu
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
1 jam yang lalu
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
10 jam yang lalu
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
11 jam yang lalu
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
11 jam yang lalu
Infografis
6 Fakta Macet Mengerikan...
6 Fakta Macet Mengerikan Hingga 17 Jam di Kawasan Puncak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved