Hary Tanoesoedibjo Optimistis MNC Financial Services Tumbuh Besar

Kamis, 15 September 2022 - 16:04 WIB
loading...
Hary Tanoesoedibjo Optimistis...
Executive Chairman MNC Group, Hary Tanoesoedibjo optimistis, MNC Financial Services akan mampu tumbuh besar di Indonesia. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Executive Chairman MNC Group, Hary Tanoesoedibjo optimistis, MNC Financial Services yang memiliki banyak anak perusahaan akan mampu tumbuh besar di Indonesia. Adapun anak perusahaan MNC Financial Services yakni MNC Life Assurance, MNC Guna Usaha Indonesia, MNC Sekuritas, MNC Asset Management, MNC Asuransi Indonesia, dan MNC Finance, dan MNC Teknologi Nusantara.

"Saya sangat yakin, kalau ini dikelola dengan bagus, akan besar. Karena financial services itu untuk Indonesia, besar sekali industrinya," ungkap Hary Tanoe kepada media di MNC Conference Hall, Jakarta, Kamis (15/9/2022).



Lebih lanjut Ia mengatakan, financial services itu berkaitan juga dengan jumlah penduduk di Indonesia. Apalagi jumlah penduduk akan semakin bertambah pada 2025. Artinya makin banyak penduduk, maka makin banyak pula kebutuhan jasa keuangannya.

"Jumlah penduduk kita kan 270 juta lebih, nanti tahun 2025 bisa mencapai hampir 320 juta. Semua itu membutuhkan financial activity baik itu perbankan, asuransi, pasar modal, dan lain-lain," ujar Hary.



"Jadi, kalau kita bisa berkembang, dan dikelola dengan bagus, tentunya MNC Kapital Indonesia ini akan bisa besar sesuai dengan besarnya industri yang ada," pungkasnya.

(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Angela Tanoesoedibjo...
Angela Tanoesoedibjo Beberkan 3 Strategi MNC Group Hadapi Tantangan Bisnis
Diskusi Bareng Maman...
Diskusi Bareng Maman Abdurrahman, HT Ungkap Pentingnya Pendampingan Bagi UMKM
MNC Forum ke-78, Hary...
MNC Forum ke-78, Hary Tanoesoedibjo Tekankan Pentingnya UMKM untuk Pertumbuhan Ekonomi
BRI Finance Apresiasi...
BRI Finance Apresiasi MNC Finance dan Durian Vaganza 2025, Siap Perkuat Kolaborasi
MNC Finance dan MNC...
MNC Finance dan MNC Leasing Gelar 'Durian Vaganza 2025': Makan Sepuasnya, Bawa Pulang Suka-Suka
Kemitraan MNC Finance...
Kemitraan MNC Finance dan Win Solution Beri Layanan Pembiayaan Unggulan
Executive Chairman MNC...
Executive Chairman MNC Group dan CEO iNews Diterima Presiden Terpilih AS Donald Trump
MNC Finance dan PT Performance...
MNC Finance dan PT Performance Digital Indonesia Jalin Kemitraan di Sektor Pembiayaan
MNC Life Gelar Pemeriksaan...
MNC Life Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Karyawan MNC Group
Rekomendasi
ZEEKR 7GT Mobil Listrik...
ZEEKR 7GT Mobil Listrik Premium China yang Bisa Melesat 825 Km Sekali Cas
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
Berita Terkini
Lindungi Aset Bisnis,...
Lindungi Aset Bisnis, Nawakara Tawarkan Sistem ISS Berbasis Risiko
6 jam yang lalu
Tarif Trump Bikin Banyak...
Tarif Trump Bikin Banyak Negara Makin Semangat Gabung BRICS
7 jam yang lalu
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
8 jam yang lalu
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
8 jam yang lalu
Pemerintah Bentuk Satgas...
Pemerintah Bentuk Satgas PHK Hadapi Dampak Perang Tarif
9 jam yang lalu
Asbanda Luncurkan SP2D...
Asbanda Luncurkan SP2D Online, Bank Jatim Teken PKS Bersama Kemendagri
10 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved