Mau Jadi Alumni WMM 2022? Ini Deretan Benefitnya

Selasa, 18 Oktober 2022 - 11:02 WIB
loading...
A A A
2. Potensi akses jaringan dan relasi untuk berkolaborasi dengan para stakeholder.

3. Exposure media dan liputan khusus, sehingga usaha kamu makin dikenal luas.

4. Memperoleh kesempatan pembinaan, pameran, expo tingkat nasional dan internasional.

5. Mendapat rate khusus dari Bank Mandiri untuk alumni WMM yang membutuhkan pembiayaan.

Kamu berkesempatan besar mendapatkan berbagai benefit yang sudah disebutkan di atas saat menjadi alumni WMM 2022. Namun, sebelum menjadi alumni pastikan kamu mendaftarkan diri mengikuti kompetisi WMM.

Seleksi kompetisi WMM bagi pengusaha muda akan dilakukan di masing-masing wilayah dengan tahapan awal registrasi mulai 27 September-26 Oktober 2022. Untuk melakukan registrasi, kamu bisa mengakses langsung melalui website www.wmm.id dan ini dia mekanisme WMM 2022 yang wajib kamu catat.

Mekanisme Pendaftaran

1. Registrasi awal

Hasil kurasi dari registrasi awal yang ditentukan, yang akan berlanjut ke tahapan berikutnya. Pembukaan registrasi untuk umum dengan syarat dan ketentuan yang berlaku untuk berlanjut ke tahapan berikutnya.

Bagi kamu yang sudah melakukan registrasi, selanjutnya akan dilakukan seleksi administrasi, asesmen, validasi dan penjurian di masing-masing wilayah. Tahapan ini akan dimulai 2 minggu setelah pendaftaran ditutup pada 26 Oktober 2022.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Tukar Uang Baru...
Cara Tukar Uang Baru Lebaran di BCA, BRI, Mandiri dan BSI, Ini Langkahnya
Bank Mandiri Cetak Laba...
Bank Mandiri Cetak Laba Bersih Rp55,8 Triliun di Sepanjang 2024
Bank Mandiri Perkuat...
Bank Mandiri Perkuat Ekosistem Wholesale dan Ekspansi Kredit Berkelanjutan di Tahun 2024
Bank Mandiri Cetak Laba...
Bank Mandiri Cetak Laba Rp47,17 Triliun per November 2024
BUMN Siapkan Aset Bank...
BUMN Siapkan Aset Bank Mandiri untuk Kantor Danantara
Daftar 4 Bank Kakap...
Daftar 4 Bank Kakap RI Cetak Laba Terbesar di Kuartal III-2024, BRI Tembus Rp45,36 Triliun
Bank Mandiri Kantongi...
Bank Mandiri Kantongi Laba Bersih Rp42 Triliun di Kuartal III-2024
Bank Mandiri Berhasil...
Bank Mandiri Berhasil Salurkan KUR Rp23,49 Triliun per Juli 2024
Bank Mandiri Dorong...
Bank Mandiri Dorong Implementasi ESG & Transisi Nasabah Menuju Ekonomi Rendah Karbon
Rekomendasi
Peninjauan Kembali dalam...
Peninjauan Kembali dalam KUHAP 1981
Totalitas Hetifah, Anggota...
Totalitas Hetifah, Anggota DPR Dukung Timnas Indonesia di Sydney, Netizen: The Real Emak-Emak Garuda!
Daftar 23 Pemain Timnas...
Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia vs Australia
Berita Terkini
Rusia Kantongi Rp470,1...
Rusia Kantongi Rp470,1 Triliun usai Caplok Aset Properti Perusahaan Asing
1 jam yang lalu
Deregulasi Besar-besaran,...
Deregulasi Besar-besaran, Menko Airlangga Target Industri Kembali Bergeliat
1 jam yang lalu
Harga Emas Masih Meroket,...
Harga Emas Masih Meroket, 1 Gram Dijual Rp1.774.000
1 jam yang lalu
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Pangkas Aturan Penghambat Investasi, Luhut Bentuk Tim Khusus
2 jam yang lalu
Serap 58.145 Tenaga...
Serap 58.145 Tenaga Kerja, KEK Industropolis Batang Diresmikan Prabowo Hari Ini
3 jam yang lalu
5 Investor Baru Masuk...
5 Investor Baru Masuk IKN, Total Investasi Sentuh Rp2,42 Triliun
4 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved