Mulai Besok, 13 BUMN Siap Buyback Saham Rp10 T

Senin, 24 Agustus 2015 - 21:31 WIB
Mulai Besok, 13 BUMN...
Mulai Besok, 13 BUMN Siap Buyback Saham Rp10 T
A A A
BOGOR - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno memastikan, setidaknya terdapat 13 perusahaan pelat merah yang akan melakukan pembelian kembali (buyback) saham mulai besok, Selasa (25/8/2015) dengan total nilai Rp10 triliun.

"Kita targetkan rencananya mulai besok masuk (buyback). Pada saat sekarang minimum kita sediakan dana Rp10 triliun. Total BUMN ada 13 yang besar yang kita lihat. Kita pada dasarnya berkisar di situ," ujarnya di Istana Bogor, Jawa Barat, Senin (24/8/2015).

Dia menuturkan, perusahaan negara yang rencananya akan melakukan buyback saham tidak berasal dari perbankan seluruhnya. Namun, mencakup seluruh sektor BUMN, salah satunya konstruksi.

"Semuanya (sektor BUMN). Ya, tergantung juga. Kita sedang melihat yang turun berapa, yang turunnya tinggi. Ini juga tidak terlepas, dan kita juga ada program yang kita pikirkan untuk ESOP (employee stock programme). Jadi dana yang kita siapkan minimal Rp10 triliun," tandasnya.

Baca juga:

HT: Kebijakan Penghambat Investasi Harus Direvisi

Rupiah Makin Kritis, Ini Komentar Chatib Basri

HT: Pertemuan Jokowi dan Pengusaha Belum Konkret

Rupiah Tembus Rp14.000/USD, DPR Minta BPK Audit BI

Jangan Remehkan Kondisi Ekonomi
(dmd)
Berita Terkait
Kementerian BUMN Perluas...
Kementerian BUMN Perluas Vaksinasi untuk Lansia
Kementerian BUMN Perkenalkan...
Kementerian BUMN Perkenalkan Komunitas Srikandi BUMN
Garuda Indonesia Raih...
Garuda Indonesia Raih Lima Penghargaan Terbaik Pada Ajang BUMN Branding and Marketing Award 2020
Berikan Kesempatan Disabi­litas...
Berikan Kesempatan Disabi­litas Berkiprah di Lapangan Kerja
Kementerian BUMN Minta...
Kementerian BUMN Minta Relaksasi IPO BUMN, Begini Tanggapan OJK
Kejar Target Sisa Proyek...
Kejar Target Sisa Proyek Strategis BUMN, Erick Thohir: Ada Satu Proyek Berpotensi Ngga Kelar
Berita Terkini
MNC Asset Management...
MNC Asset Management dan Universitas Binawan Teken MoU Endowment Fund Dukung Beasiswa
35 menit yang lalu
Efek Tarif AS, Sejumlah...
Efek Tarif AS, Sejumlah Pabrik di China Mulai Stop Produksi
1 jam yang lalu
BNI Cetak Laba Bersih...
BNI Cetak Laba Bersih Rp5,4 T di Awal 2025, Kredit dan Tabungan Tumbuh Solid
1 jam yang lalu
PCP Raih Standar Internasional...
PCP Raih Standar Internasional Tertinggi Keselamatan dan Kesehatan Kerja
1 jam yang lalu
Pertagas Jalin Kerja...
Pertagas Jalin Kerja Sama Pembangunan Infrastruktur Gas ke Polytama
2 jam yang lalu
15 Negara Bakal Dapat...
15 Negara Bakal Dapat Negosiasi Istimewa dari AS, Bagaimana Indonesia?
2 jam yang lalu
Infografis
Presiden Trump: Zelensky...
Presiden Trump: Zelensky Belum Siap untuk Perdamaian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved