Indonesia Punya Peranan Penting dalam Pasar Semen Asia
A
A
A
JAKARTA - Terkait perluasan pasar ekspor semen, Intercem Asia bekerja sama dengan The Jakarta Advisory Group dan Asosiasi Semen Indonesia menyelenggarakan Konferensi Industri Semen Internasional yang akan digelar pada 11-13 September 2017 mendatang di Fairmont Hotel, Jakarta.
Perwakilan dari Intercem Asia Matt Owen mengatakan, Indonesia memegang peranan penting dalam pasar semen di Asia. "Indonesia merupakan pemain besar dalam industri semen, dari kapasitas maupun kualitas produknya. Untuk itu, konferensi ini diadakan di Indonesia," ujarnya, Kamis (24/8/2017).
Baca Juga: Asosiasi Semen Targetkan Ekspor 2,5 Juta Ton
CEO Jakarta Advisory Gorup Fransisco Noriega mengatakan, Indonesia merupakan produsen semen terbesar di Asia. Pasar Indonesia juga sangat potensial sebagai negara tujuan investasi. "Industri semen sedang mengalami masa perubahan penting karena pemerintah mengumumkan rencana ambisius untuk mempercepat belanja infrastrukur terutama di jalan dan raya dan pelabuhan. Oleh karena itu, inilah waktu yang tepat untuk bertemu dan mendiskusikan perubahan-perubahan ini bagi industri dan negara," ungkapnya.
Perwakilan dari Intercem Asia Matt Owen mengatakan, Indonesia memegang peranan penting dalam pasar semen di Asia. "Indonesia merupakan pemain besar dalam industri semen, dari kapasitas maupun kualitas produknya. Untuk itu, konferensi ini diadakan di Indonesia," ujarnya, Kamis (24/8/2017).
Baca Juga: Asosiasi Semen Targetkan Ekspor 2,5 Juta Ton
CEO Jakarta Advisory Gorup Fransisco Noriega mengatakan, Indonesia merupakan produsen semen terbesar di Asia. Pasar Indonesia juga sangat potensial sebagai negara tujuan investasi. "Industri semen sedang mengalami masa perubahan penting karena pemerintah mengumumkan rencana ambisius untuk mempercepat belanja infrastrukur terutama di jalan dan raya dan pelabuhan. Oleh karena itu, inilah waktu yang tepat untuk bertemu dan mendiskusikan perubahan-perubahan ini bagi industri dan negara," ungkapnya.
(ven)