Dirut Jasa Marga: Tol Japek Elevated Belum Bisa Dipakai Saat Mudik

Senin, 15 April 2019 - 15:53 WIB
Dirut Jasa Marga: Tol...
Dirut Jasa Marga: Tol Japek Elevated Belum Bisa Dipakai Saat Mudik
A A A
JAKARTA - Direktur Utama (Dirut) PT Jasa Marga, Desi Arryani menegaskan, jalur tol Jakarta-Cikampek (Japek) Elevated yang sedang masa konstruksi belum bisa difungsikan pada musim mudik lebaran. Sebelumnya, perusahaan menargetkan proyek ini bisa dipakai untuk tol fungsional pada momen Lebaran tahun ini, sebagai salah satu cara untuk mengurai kepadatan.

Sebelumnya per Januari 2019, JSMR bilang progres pembangunan proyek Japek elevated ini sudah mencapai 63%. Akan tetapi ditegaskan Japek Elevated belum bisa berkontribusi mengurai kepadatan saat mudik. "Japek Elevated tidak bisa dipakai mudik," ujar Dessy di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin (15/4/2019).

Meskipun jalur tol Jakarta-Cikampek (Japek) Elevated belum bisa dipakai, namun dia optimistis arus mudik tahun ini akan berjalan lancar. Alasannya tol Trans Jawa sudah tersambung semua yang bahkan sudah mencapai Probolinggo, Jawa Timur.

Guna menangani mudik 2019, nantinya Jasa Marga akan memeriksa setiap gerbang tol Trans jawa. Hal itu dilakukan demi memastikan kapasitas traffic di setiap gerbang tol. "Nah semua itu nanti kita periksa kapasitasnya trafficnya. Bagaimana nih terkait yang kemarin tiga bulan berjalan. Terus kita lakukan review. Jadi kita tambah-tambah. Insyaallah di gerbang tidak akan terjadi kemacetan antrean panjang," jelasnya.
(akr)
Berita Terkait
Jasa Marga Kembali Rekonstruksi...
Jasa Marga Kembali Rekonstruksi Tol Jakarta-Cikampek
Hadang Pemudik, Jasa...
Hadang Pemudik, Jasa Marga Sekat Tol Jakarta-Cikampek
Ada Pekerjaan Rekonstruksi...
Ada Pekerjaan Rekonstruksi di Tol Jakarta-Cikampek, Siap-siap Ada Pengalihan Arus Hingga Contraflow
Jasa Marga Tutup Contraflow...
Jasa Marga Tutup Contraflow Arah Jakarta di Tol Jakarta-Cikampek
Jadi Tanda Tanya, Mendadak...
Jadi Tanda Tanya, Mendadak Jasa Marga Larang Truk Gol 3 dan 5 Melintas Tol Cikampek
Tarif Baru Tol Jakarta-Cikampek...
Tarif Baru Tol Jakarta-Cikampek Ditetapkan Rp20.000
Berita Terkini
Borong Employee Experience...
Borong Employee Experience Awards 2025, Bukti Komitmen Tim Human Capital ACC
5 jam yang lalu
Mengajak Pelanggan Mengimbangi...
Mengajak Pelanggan Mengimbangi 4.000 Ton Emisi CO2 Melawan Perubahan Iklim
5 jam yang lalu
China Ancam Perusahaan...
China Ancam Perusahaan Korea yang Kirim Produk Tanah Jarang ke AS
6 jam yang lalu
Boikot Produk Terafiliasi...
Boikot Produk Terafiliasi Israel Meluas, Apa Efeknya buat Ekonomi?
7 jam yang lalu
Dorong Ekonomi Syariah,...
Dorong Ekonomi Syariah, Global Islamic Finance Summit 2025 Siap Digelar
7 jam yang lalu
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
7 jam yang lalu
Infografis
3 Ruas Tol Fungsional...
3 Ruas Tol Fungsional Dibuka Gratis saat Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved