Menhub: PSO kereta api 2013 lebih kecil dari tahun lalu

Rabu, 11 Desember 2013 - 19:28 WIB
Menhub: PSO kereta api...
Menhub: PSO kereta api 2013 lebih kecil dari tahun lalu
A A A
Sindonews.com - Dalam penyelenggaraan transportasi perkeretaapian, pemerintah memiliki kewajiban untuk memberikan subsidi bagi golongan yang tidak mampu.

"Bentuk subsidi pemerintah dalam penyelenggaraan transportasi perkeretaapian adalah menggunakan mekanisme Public Service Obligation (PSO)," tutur Menteri Perhubungan EE Mangindaan, di Kantor Kemenhub, Jakarta, Rabu (11/12/2013).

Dia mengatakan, jumlah alokasi dana PSO pada 2013 tercatat sebesar Rp704,8 miliar. Jumlah ini mengalami penurunan dibandingkan 2012 sebesar Rp770,1 miliar.

Selain pemberian PSO, pemerintah mulai tahun ini juga mengambil langkah guna meningkatlan aksebilitas masyarakat terhadap pelayanan moda transportasi kereta api melalui program keperintisan.

"Pada tahun anggaran 2013 Kementerian Perhubungan mengalokasilan dana subsidi keperintisan sebesar Rp1,382 miliar untuk penyelenggaraan angkutan KA Perintis Aceh lintas pelayanan Krueng Mane-Bungkah-Krueng Geukuh," ungkapnya.

Mangindaan menjelaskan, saat ini terdapat 11,35 km track yang dioperasikan pada Lintas Kr Mane-Bungkah-Krueng Geukuh dan telah dilakukan uji kelayakan operasional. Untuk melayani masyarakat telah tersedia satu unit Kereta Rel Diesel Indonesia (KRDI) dengan kapasitas 444 orang.
(izz)
Berita Terkait
Angkutan Laut Dibuka...
Angkutan Laut Dibuka 7 Juni, Kemenhub Minta Antisipasi New Normal
Jalankan Prinsip Pola...
Jalankan Prinsip Pola Kemitraan, Kemenhub Raih Penghargaan dari KPPU
Revitalisasi Terminal,...
Revitalisasi Terminal, Kemenhub Ingin Angkutan Massal Terintegrasi
Hapus Monopoli Jasa...
Hapus Monopoli Jasa Kepelabuhanan, Ditjen Hubla Teken Perjanjian Konsesi dengan PT LIS
Persiapkan SDM Unggul,...
Persiapkan SDM Unggul, Kemenhub Kini Punya Program Studi Magister Terapan
Insiden Trigana Air...
Insiden Trigana Air di Bandara Sentani, Kemenhub Pastikan Tak Ada Korban Jiwa
Berita Terkini
Ini Sosok Mantan Presiden...
Ini Sosok Mantan Presiden AS yang Mengilhami Trump Kobarkan Perang Tarif
26 menit yang lalu
Harga Emas Antam Turun...
Harga Emas Antam Turun Lagi Jadi Rp1.969.000 per Gram, Ini Daftarnya
57 menit yang lalu
UMKM Perlu Asuransi...
UMKM Perlu Asuransi Jiwa, Ini Penjelasannya
1 jam yang lalu
Deretan Miliarder Penimbun...
Deretan Miliarder Penimbun Emas Terbesar di Dunia, Daftarnya Mengejutkan
1 jam yang lalu
Unilever Indonesia Masuk...
Unilever Indonesia Masuk IDXHIDIV20, Catat Yield Dividen Tertinggi Sepanjang Sejarah
2 jam yang lalu
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
3 jam yang lalu
Infografis
Pendapatan Arab Saudi...
Pendapatan Arab Saudi dari Pelaksanaan Haji Rp248,2 Triliun Per Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved