Bappenas Masih Optimis Kemiskinan di Angka 10,5%

Jum'at, 15 Agustus 2014 - 14:48 WIB
Bappenas Masih Optimis...
Bappenas Masih Optimis Kemiskinan di Angka 10,5%
A A A
JAKARTA - Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional (Bappenas) Armida Alisjahbana mengungkapkan, pihaknya masih optimis kemiskinan tidak akan melebihi target yang ditetapkan, yaitu 10,5%.

"Kalau target 2014 itu 10,5%, kita upayakan lah. Yang penting ada keberlanjutan, kita memulai yang 5 tahun kedepan ada keberlanjutan," ujar dia di Gedung MPR/DPR RI Jakarta, Jumat (15/8/2014).
‪‬
Sementara mengenai angka kemiskinan di tahun depan, sambung Armida, pihaknya mempersilakan untuk pemerintah baru yang menyampaikannya.

"Silakan tanya pemerintahan mendatang. Kan Pak Presiden menyampaikan semua yang dicapai," imbuh dia.

Lebih lanjut Armida mengatakan, stabilitas makro harus tetap dijaga, termasuk harga ekonomi di segala bidang. Hal ini agar kemiskinan dapat dientaskan.

"Tentu pertama ekonomi, selama ini tumbuh, kemudian stabilitas makronya termasuk harga ekonomi termasuk di segala bidang, di industri pengolahan. Lalu ada kebijakan program-program khusus, yang sifatnya pro rakyat," pungkas dia.
(gpr)
Berita Terkait
Rakor Kemenko PMK Bahas...
Rakor Kemenko PMK Bahas Strategi Terbaru untuk Penghapusan Kemiskinan Ekstrem 2024
DIY Provinsi Termiskin...
DIY Provinsi Termiskin di Jawa
Menko PMK Beberkan Langkah...
Menko PMK Beberkan Langkah Strategis Penanganan Kemiskinan
Angka Kemiskinan Perkotaan...
Angka Kemiskinan Perkotaan Jabar Naik
Mendorong Perempuan...
Mendorong Perempuan Desa Keluar dari Miskin Ekstrem
Potret Kesenjangan Sosial...
Potret Kesenjangan Sosial Ibu Kota
Berita Terkini
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
2 jam yang lalu
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
3 jam yang lalu
Dorong PNBP, AUKSI dan...
Dorong PNBP, AUKSI dan DJKN Jatim Perkuat Ekosistem Lelang Sukarela
3 jam yang lalu
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
4 jam yang lalu
United Tractors Tebar...
United Tractors Tebar Dividen Rp7,81 Triliun, Catat Kapan Cairnya
5 jam yang lalu
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
5 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved