Lagi, Rini Soemarno Rapat Tertutup dengan Investor Asing

Rabu, 12 November 2014 - 20:14 WIB
Lagi, Rini Soemarno...
Lagi, Rini Soemarno Rapat Tertutup dengan Investor Asing
A A A
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno hari ini melakukan rapat tertutup dengan para investor asal Amerika Serikat (AS).

Dia mengatakan, dirinya akan membicarakan mengenai potensi investasi yang dapat dikembangkan di Indonesia.

"Dari BUMN saya rasa banyak, tadi kan saya bicarakan kalau kita lihat kedepan apa sih yang ingin kita kembangkan. Kan anggaran infrastruktur apa aja. Port, bandara, KA, electricity, mining. Jadi banyak sekali potensinya kedepan," ujar dia di Hotel Mandarin Oriental, Jakarta, Rabu (12/11/2014).

Selain itu, lanjut Rini, pertemuan dengan investor asal negeri Paman Sam ini juga akan mendiskusikan mengenai pengembangan information technology (IT) serta potensi pertanian (agriculture).

"Tidak terlepas juga bagaimana kita lebih mengembangkan information technology, juga agriculture. Tadi juga ada beberapa perusahaan yang pembibitan. Gitu," tukasnya.

(Baca: Para Menteri Ekonomi Bungkam soal MoU dengan China)
(gpr)
Berita Terkait
Bijak Memilih, Berikut...
Bijak Memilih, Berikut Tips Aman Berinvestasi di Aset Digital
Daftar 14 Investasi...
Daftar 14 Investasi Ilegal yang Distop Satgas Waspada Investasi
Thong Guan Industries...
Thong Guan Industries Bhd Investasi di KIT Batang Jawa Tengah
Korban Dugaan Investasi...
Korban Dugaan Investasi Bodong Tanyakan Kelanjutan Kasusnya ke OJK
Penipuan Investasi Bodong...
Penipuan Investasi Bodong Dengan Kedok Investasi Beras
Waspada, Kerugian Akibat...
Waspada, Kerugian Akibat Investasi Bodong Mencapai Rp21 Triliun
Berita Terkini
Nilai Ekspor Sawit Capai...
Nilai Ekspor Sawit Capai Rp332,5 Triliun, Kepastian Hukum Jadi Keharusan
9 menit yang lalu
PNM Kembangkan Ruang...
PNM Kembangkan Ruang Pintar Dukung Pendidikan Inklusif
28 menit yang lalu
Ancol Rombak Jajaran...
Ancol Rombak Jajaran Komisaris: Mantan Bos Garuda Jadi Komut, Ada Juga Cak Lontong
33 menit yang lalu
Daftar Lengkap 10 Saham...
Daftar Lengkap 10 Saham Paling Cuan Pekan Ini: Ada Emiten Melesat 115 Persen
1 jam yang lalu
Menyambut Pulihnya Pasar...
Menyambut Pulihnya Pasar Kripto dengan Trading Competition dan Fitur Share
1 jam yang lalu
Pajak Beli BBM di Jakarta...
Pajak Beli BBM di Jakarta Jadi 5%, Awas! Polusi Udara Meningkat
1 jam yang lalu
Infografis
Houthi Tembak Jatuh...
Houthi Tembak Jatuh Drone AS dengan Rudal Buatan Lokal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved