Perumnas Bangun Rumah 400.588 Unit
A
A
A
JAKARTA - Perum Perumnas menargetkandapatmembangun rumah sebanyak 400.588 unit hingga 2018 mendatang. Rumah yang akan dibangun tersebut terdiri atashunianvertikalsebanyak 232.848 unit dan rumah tapak sebanyak 167.740 unit.
“Target pembangunan 400.588 unit rumah tersebut dengan catatan Perumnas mendapat suntikan dana dalam bentuk penyertaan modal negara (PMN) sebesar Rp2 triliun yang diusulkan pada APBN-P 2015,” kata Direktur Utama Perumnas Himawan Arief Sugoto saat mengikuti rapat dengan Panitia Kerja (Panja) PMN Komisi VI DPR di Jakarta, kemarin.
Menurut Arief, selain untuk membangun rumah, Perumnas dapat merealisasikan pengadaan lahan seluas 366,3 hektare (ha). “Pemberian PMN kepada Perumnas untuk membantu pemerintah menurunkan backlog( kekurangan pasokan) perumahan rakyat dan permukiman bagi masyarakat secara nasional,” tuturnya. Perumnas membutuhkan pendanaan sebesar Rp2triliunsebagaiinvestasiawal pembangunan infrastruktur rusunami dan rumah tapak.
Ichsan amin/Ant
“Target pembangunan 400.588 unit rumah tersebut dengan catatan Perumnas mendapat suntikan dana dalam bentuk penyertaan modal negara (PMN) sebesar Rp2 triliun yang diusulkan pada APBN-P 2015,” kata Direktur Utama Perumnas Himawan Arief Sugoto saat mengikuti rapat dengan Panitia Kerja (Panja) PMN Komisi VI DPR di Jakarta, kemarin.
Menurut Arief, selain untuk membangun rumah, Perumnas dapat merealisasikan pengadaan lahan seluas 366,3 hektare (ha). “Pemberian PMN kepada Perumnas untuk membantu pemerintah menurunkan backlog( kekurangan pasokan) perumahan rakyat dan permukiman bagi masyarakat secara nasional,” tuturnya. Perumnas membutuhkan pendanaan sebesar Rp2triliunsebagaiinvestasiawal pembangunan infrastruktur rusunami dan rumah tapak.
Ichsan amin/Ant
(bbg)