Gaungkan Future Banking Here!, Ini 7 Fakta MNC Bank (BABP) Gas Pol Inisiatif Digital

Rabu, 17 Maret 2021 - 11:21 WIB


Ketiga, kini nasabah MNC Bank dapat melakukan tarik tunai dan transaksi debit di seluruh ATM serta EDC di wilayah Indonesia berkat tergabung dalam jaringan GPN.

Keempat, Transaksi debit secara global dapat dilakukan pada EDC yang tergabung dalam jaringan Mastercard.

Kelima, melalui aplikasi Motion, nasabah dapat melakukan berbagai transaksi rekening tabungan seperti cek saldo dan transfer dana, transaksi e-commerce seperti top up e-wallet dan pembayaran billing, serta transaksi kartu kredit, seperti informasi pemakaian kartu kredit dan pengajuan cicilan kartu kredit dengan bunga 0% ataupun bunga ringan.

Keenam, Motion akan memungkinkan nasabah membuka rekening tabungan, deposito, kartu kredit, hingga kredit ritel tanpa perlu lagi datang ke cabang MNC Bank.

Layanan digital dari aplikasi Motion tersebut dalam waktu dekat akan siap untuk diajukan proses perizinannya ke OJK. “Transformasi Motion dari layanan mobile banking menuju layanan digital memungkinkan MNC Bank mewujudkan potensinya menjadi bank besar dengan jangkauan operasional luas serta pelayanan terbaik berlandaskan teknologi terkini. Visi masa depan tersebut mulai terwujud di masa kini," tutur Mahdan.

Ketujuh, Kecanggihan Motion bagi seluruh nasabah MNC Bank yang menghadirkan Perbankan masa depan di saat ini terpampang jelas dalam tagline baru Motion MNC Bank yakni, “Future Banking Here”. Kunjungi situs web mncbank.co.id atau hubungi MNC Bank Call Center 1500188 untuk informasi lebih lanjut mengenai Motion dan rasakan masa depan Perbankan, sekarang juga!
(akr)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More