Jadi Surganya Belanja, Intip Deretan Konglomerat Pemilik Mal Mewah di Jakarta

Kamis, 02 Juni 2022 - 16:01 WIB
Beberapa mal mewah di Ibu Kota pemiliknya adalah orang super kaya alias crazy rich yang hartanya bisa mencapai ratusan triliun. Foto/Dok SINDOnews/Yorri Farli
JAKARTA - Keberadaan pusat belanja atau mal menjadikan Jakarta surganya belanja. Beberapa mal mewah di Ibu Kota pemiliknya adalah orang super kaya alias crazy rich yang hartanya bisa mencapai ratusan triliun.

Mal milik para kaum tajir ini beberapa di antaranya memiliki tenant dari berbagai merek ternama dan mahal. Pengunjungnya pun banyak dari golongan atas, termasuk artis-artis Indonesia.





Secara fisik tentunya mal-mal ini tampak kinclong luar-dalam. Sebut saja mal Plaza Indonesia, Plaza Senayan, Pacific Place.



Melansir Lifepal, berikut ini sejumlah mal di Jakarta yang dimiliki oleh anak perusahaan dari induk perusahaan yang dimiliki the real sultan yang jarang pamer harta di media sosial.

1. Trihatma Kusuma Haliman

PT Agung Podomoro Land Tbk. (Agung Podomoro Group) – mal Senayan City, Thamrin City, dan Central Park

2. Eka Tjipta Widjaja
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More