Kinerja Positif, Pendapatan Blue Bird Tumbuh 40,4% di Kuartal I 2022
Rabu, 08 Juni 2022 - 16:38 WIB
"Multi channel reservations bisa di akses melalui My Blue Bird. Selain itu bisa lewat call center, namun paling banyak memang masih setop di pinggir jalan. Sementara 25% pemesanan disumbang dari mitra seperti Gojek, Traveloka dan sebagainya," kata dia.
Terkait transaksi pembayaran digital, imbuh Andre, pemesanan Blue Bird terus mengalami kenaikan seperti e-wallet, kartu kredit dan voucher. "Sisanya masih pembayaran tunai," jelasnya.
Di sisi lain, dalam memperingati 50 tahun usia perusahaan, Blue Bird menginisiasi penyelenggaraan Blue Bird Run & Raide 2022 bertajuk Setiap Kilometer Berarti. Blue Bird mengajak masyarakat untuk bergerak aktif dengan berlari 10K multiple run atau bersepeda 50K multiple ride.
Terkait transaksi pembayaran digital, imbuh Andre, pemesanan Blue Bird terus mengalami kenaikan seperti e-wallet, kartu kredit dan voucher. "Sisanya masih pembayaran tunai," jelasnya.
Di sisi lain, dalam memperingati 50 tahun usia perusahaan, Blue Bird menginisiasi penyelenggaraan Blue Bird Run & Raide 2022 bertajuk Setiap Kilometer Berarti. Blue Bird mengajak masyarakat untuk bergerak aktif dengan berlari 10K multiple run atau bersepeda 50K multiple ride.
(nng)
tulis komentar anda