Oleh-oleh Mobil Listrik dari Erick Thohir Buat Eselon I, II Kementerian BUMN

Rabu, 03 Januari 2024 - 14:58 WIB
loading...
Oleh-oleh Mobil Listrik...
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memberikan hadiah mobil listrik ke seluruh jajaran Eselon I dan II di lingkup Kementerian BUMN. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memberikan hadiah mobil listrik ke seluruh jajaran Eselon I dan II di lingkup Kementerian BUMN . Pemberian ini merupakan komitmen mengurangi polusi di DKI Jakarta.



Bahkan, Erick memastikan penggunaan kendaraan listrik dari Eselon I dan II mampu menghemat konsumsi Bahan Bakar Minyak (BBM) sebesar 60% dari total penggunaan bahan bakar di Kementerian BUMN saat ini.

Tak hanya itu, oleh-oleh Erick Thohir membuat Kementerian BUMN menjadi Kementerian pertama yang keseluruhan pejabatnya menggunakan mobil listrik.

“Tadi pagi ada oleh-oleh untuk Eselon I, II pakai mobil listrik. Ini kementerian pertama pakai mobil listrik, sebenarnya hemat BBM 60 persen, tetap konteksnya menghemat, semuanya mobilnya baru,” ungkap Erick saat peresmian Media Center Kementerian BUMN, Jakarta Pusat, Rabu (3/1/2024).

Menurutnya, penggunaan mobil listrik untuk Pejabat Tinggi Madya dan Pejabat Tinggi Pratama tersebut bagian dari program transformasi, khususnya di bidang transisi energi baru dan terbarukan (EBT). Karena itu, dia memastikan langkah transformasi terus dilakukan, walau secara bertahap.

“Kita coba semua, membentuk transformasi itu tidak hanya titik ini, tapi mau tidak mau semua menyeluruh, tinggal titik-titiknya bertahap,” beber dia.

“Saya terima kasih untuk teman-teman media meliput yang selama ini mendorong keterbukaan informasi di kita,” lanjut dia.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
Indonesia Bukan Lagi...
Indonesia Bukan Lagi Tempat Parkir Kereta Bekas, Begini Kata Bos KCI
Wisatawan Asing Mulai...
Wisatawan Asing Mulai Berkurang, Ekonomi AS Diprediksi Rugi Rp1.511 Triliun
Freeport Setor Rp7,73...
Freeport Setor Rp7,73 Triliun ke Pusat dan Daerah atas Keuntungan Bersih 2024
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
Aksi Borong Emas Terus...
Aksi Borong Emas Terus Berlanjut, Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Naik 4 Kali Lipat
ICP Maret 2025 Melorot,...
ICP Maret 2025 Melorot, Harga BBM Subsidi Berpeluang Turun?
Hampir 600.000 Produk...
Hampir 600.000 Produk Ilegal Diamankan, Nilainya Rp15 Miliar
Rekomendasi
Kunker ke Sumsel, Prabowo...
Kunker ke Sumsel, Prabowo Bakal Luncurkan Gerina hingga Tanam Raya
Bacaan Hadoroh Lengkap...
Bacaan Hadoroh Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi hingga Natalius Pigai Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus di Vatikan
Berita Terkini
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi PDB 3 Negara Ekonomi Utama Asia
11 menit yang lalu
Kementan Cetak Petani...
Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
54 menit yang lalu
Reklamasi Pascatambang,...
Reklamasi Pascatambang, SIG Budidaya Serai Wangi di Pabrik Narogong
1 jam yang lalu
iNews Media Group, MNC...
iNews Media Group, MNC Financial Services, dan MPStore Kolaborasi Dorong Digitalisasi UMKM
1 jam yang lalu
Mengurai Risiko Perubahan...
Mengurai Risiko Perubahan Status Mitra Platform Menjadi Karyawan
1 jam yang lalu
Mengulik Kesepakatan...
Mengulik Kesepakatan Logam Tanah Jarang AS-Ukraina, Siapa Untung dan Apa Isinya?
2 jam yang lalu
Infografis
Mau Kerja Sama dengan...
Mau Kerja Sama dengan BUMN Ini Syarat dari Erick Thohir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved