IHSG Berpeluang Menguji Level 7.179-7.215, Intip 4 Menu Saham dari MNC Sekuritas

Jum'at, 12 Januari 2024 - 08:34 WIB
loading...
IHSG Berpeluang Menguji...
IHSG Sebelumnya terkoreksi 0,1% ke 7.219 disertai dengan munculnya volume penjualan. Hal tersebut berarti, meskipun terkoreksi nampaknya akan menguji rentang area 7.179-7.215 terlebih dahulu. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - MNC Sekuritas menyampaikan, bahwa selama Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) masih mampu bergerak di atas 7.152 sebagai support terdekatnya, maka posisi IHSG saat ini masih berada pada bagian dari wave b dari wave (ii) dari wave [iii].



Sebelumnya terkoreksi 0,1% ke 7.219 disertai dengan munculnya volume penjualan. Hal tersebut berarti, meskipun terkoreksi nampaknya akan menguji rentang area 7.179-7.215 terlebih dahulu.

"Selanjutnya IHSG masih berpeluang menguat untuk uji kembali 7.278-7.300," tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Jumat (12/1/2024).



Untuk IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 7.173, 7.045 dan resistance 7.323, 7.403.

Berikut empat saham rekomendasi MNC Sekuritas hari ini.

ERAA - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 384-410
Target Price: 454, 480
Stoploss: below 360

HRUM - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 1,305-1,355
Target Price: 1,415, 1,510
Stoploss: below 1,290

TLKM - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 3,930-3,970
Target Price: 4,090, 4,170
Stoploss: below 3,860

UNTR - Spec Buy
Spec Buy: 23,100-23,275
Target Price: 24,000, 24,650
Stoploss: below 23,000
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Melompat 4,79 Persen ke Level 6.254
IHSG Dibuka Melejit...
IHSG Dibuka Melejit 5% Setelah Trump Umumkan Penundaan Tarif ke Sejumlah Negara
Bursa Saham Rontok,...
Bursa Saham Rontok, OJK Sebut Prabowo Tak Beri Arahan Khusus
IHSG Dibuka Hijau, Kembali...
IHSG Dibuka Hijau, Kembali ke Level 6.000-an
IHSG Ambruk Dihantam...
IHSG Ambruk Dihantam Tarif Trump, Ekonom: Sinyal Bahaya, Tak Bisa Diabaikan
Prabowo Sebut Utang...
Prabowo Sebut Utang Indonesia Salah Satu yang Terkecil di Dunia
BEI Ungkap Alasan Ubah...
BEI Ungkap Alasan Ubah Aturan Batas Trading Halt Jadi 8%
IHSG Terjun Bebas Lebih...
IHSG Terjun Bebas Lebih 9%, BEI Langsung Aktifkan Trading Halt
Babak Belur, IHSG Dibuka...
Babak Belur, IHSG Dibuka Ambruk 9,19% ke Level 5.921
Rekomendasi
Robby Purba Kaget! Mas...
Robby Purba Kaget! Mas Galuh Ungkap Sosok yang Memberitahu Kejadian Gempa Yogyakarta 27 Mei 2006
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
Ini 4 Kehebatan Frankenjet,...
Ini 4 Kehebatan Frankenjet, Jet Tempur Siluman Daur Ulang yang Dibuat dari 2 Pesawat yang Hancur Senilai Rp1,2 Triliun
Berita Terkini
Asosiasi Logistik Buka-bukaan...
Asosiasi Logistik Buka-bukaan Soal Efek Penghapusan Kuota Impor dan Pelonggaran TKDN
36 menit yang lalu
Kadin Targetkan Perdagangan...
Kadin Targetkan Perdagangan Indonesia-Turki Capai USD10 Miliar
1 jam yang lalu
Lippo Karawaci Berkomitmen...
Lippo Karawaci Berkomitmen Mengejar Pertumbuhan Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Perkuat Ekosistem Keuangan...
Perkuat Ekosistem Keuangan Digital, MODENA Pay dan MNC Kapital Jalin Kemitraan Strategis
1 jam yang lalu
Kasih Bonus Hari Raya...
Kasih Bonus Hari Raya Driver Ojol dan Kurir Rp50.000, Aplikator Minta Maaf
2 jam yang lalu
Investasi di Tangerang...
Investasi di Tangerang Meningkat, LPKR Luncurkan Produk Hunian dan Komersial
3 jam yang lalu
Infografis
Waspada! 4 Penyakit...
Waspada! 4 Penyakit Silent Killer, dari Diabetes hingga Jantung
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved