6 Fakta Bursa Sepekan: IHSG Positif, Investor Asing Net-Buy Rp2,3 Triliun

Sabtu, 03 Februari 2024 - 10:04 WIB
loading...
6 Fakta Bursa Sepekan:...
Bursa Efek Indonesia menghimpun fakta perdagangan saham selama sepekan. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Bursa Efek Indonesia (BEI) menghimpun 6 fakta perdagangan saham selama sepekan. Terdapat sejumlah perubahan mulai dari Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) yang positif hingga nilai transaksi jumbo investor asing.

Data periode 29 Januari sampai 2 Februari 2024, IHSG masih bertahan di level psikologis 7.200an. Ini didukung nilai transaksi volume perdagangan yang moderat.



Sepekan bursa juga kedatangan satu perusahaan terbuka, PT Sumber Mineral Global Abadi Tbk (SMGA) yang merupakan emiten subindustri Logam & Mineral Lainnya.

Bursa juga meresmikan galeri investasi ke-852 yang merupakan kolaborasi antara PT Mega Harapan Mulia dan Stockbit Sekuritas Digital melalui Kelas.com.

Adapun pekan ini Direktur Utama BEI Iman Rachman juga mendapatkan penghargaan sebagai Best CEO 2023 dari Majalah SWA dan Dunamis Organization. The Best CEO merupakan ajang pemberian apresiasi bagi para pemimpin perusahaan atau CEO yang berhasil meraih predikat terbaik dari survei yang dilakukan Majalah SWA dan Dunamis Organization.



Kepemimpinan CEO dalam ajang ini dinilai dari 4 aspek, yaitu: Inspire Trust, Create Vision, Execute Strategy, dan Coach Potential sesuai konsep The 4 Essential Roles of Leadership

Mengutip data BEI, Sabtu (3/1), berikut adalah 6 fakta perdagangan bursa pekan ini:

1. IHSG Koreksi Tipis
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Berjalannya Negosiasi...
Berjalannya Negosiasi dengan Amerika Jadi Katalis Positif bagi Bursa
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
IHSG Terus Menanjak...
IHSG Terus Menanjak Naik, Pagi Ini Dibuka Sentuh 6.452
IHSG Ditutup Menghijau...
IHSG Ditutup Menghijau 1,15% ke Level 6.441 Sore Ini
IHSG Sesi Akhir Ditutup...
IHSG Sesi Akhir Ditutup Menguat 1,7% ke 6.368 di Awal Pekan
IHSG Mengawali Pekan...
IHSG Mengawali Pekan Ini di 6.225, Memerah dengan Transaksi Saham Rp640,5 M
Melongok Rekomendasi...
Melongok Rekomendasi Saham saat IHSG Bergerak Terbatas Jelang Neraca Dagang dan Dividen Bank
Rekomendasi
17 Pemain ASEAN All-Stars...
17 Pemain ASEAN All-Stars saat Tantang Manchester United di Bukit Jalil
Profil Komjen Pol Makhruzi...
Profil Komjen Pol Makhruzi Rahman, Sekretaris BNPP RI Lulusan Seba Milsuk dan Akpol
Mayjen TNI Djon Afriandi...
Mayjen TNI Djon Afriandi Pimpin Sertijab Dangrup 1 dan 2 hingga Dansat 81 Kopassus
Berita Terkini
Pecah Rekor Termahal,...
Pecah Rekor Termahal, Harga Emas Antam Tembus di Atas Rp2 Juta per Gram
15 menit yang lalu
Harga Bitcoin Meroket,...
Harga Bitcoin Meroket, Analis Prediksi Arah Pasar Kripto Pekan Ini
32 menit yang lalu
China Tiba-tiba Ngamuk,...
China Tiba-tiba Ngamuk, Beri Peringatan Keras ke 3 Negara Asia Ini
1 jam yang lalu
Arutmin Dorong Kemandirian...
Arutmin Dorong Kemandirian Ekonomi Masyarakat di Kintap
1 jam yang lalu
Trump Bongkar 8 Kecurangan...
Trump Bongkar 8 Kecurangan China dalam Praktik Perdagangan Global
1 jam yang lalu
Hari Konsumen Nasional...
Hari Konsumen Nasional 2025, Perjalanan Keluarga Menemukan Makna
9 jam yang lalu
Infografis
6 Fakta Beluga, Paus...
6 Fakta Beluga, Paus Ramah yang Terancam Kini Punah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved