IHSG Hari Ini Berpotensi Lanjutkan Tren Penguatan di Kisaran 7.677-7.869

Kamis, 19 September 2024 - 07:37 WIB
loading...
IHSG Hari Ini Berpotensi...
Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG hari ini pada perdagangan, Kamis (19/9/2024) berpotensi menguat lagi pada sepanjang perdagangan. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG hari ini pada perdagangan, Kamis (19/9/2024) berpotensi menguat lagi pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 7.677 - 7.869.



CEO PT Yugen Bertumbuh Sekuritas, William Surya Wijaya mengatakan, kembali menggapai rekor baru pada pergerakan IHSG selama pekan pendek, semakin menunjukkan konfirmasi pola uptrend jangka panjang yang solid bagi pasar modal Indonesia.

“Namun perlu diingat bahwa tingkat risiko semakin meningkat sehingga bagi investor jangka pendek dan menengah ada baiknya tidak terlalu agresif,” tulis William dalam risetnya.

Menurut William, momentum koreksi wajar masih dapat dimanfaatkan untuk melakukan akumulasi pembelian.

Sebelumnya, IHSG ditutup turun tipis 0,03% ke level 7.829 setelah Bank Indonesia mengumumkan menurunkan suku bunga menjadi 6%. Padahal, indeks sempat dibuka meroket pada 7.844.

Saham- saham rekomendasi yang dapat jadi pilihan di antaranya:
- TLKM
- BBRI
- UNVR
- BBCA
- ASRI
- PWON
- SMRA
- JSMR
- TBIG
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Freeport Setor Rp7,73...
Freeport Setor Rp7,73 Triliun ke Pusat dan Daerah atas Keuntungan Bersih 2024
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
ICP Maret 2025 Melorot,...
ICP Maret 2025 Melorot, Harga BBM Subsidi Berpeluang Turun?
Hampir 600.000 Produk...
Hampir 600.000 Produk Ilegal Diamankan, Nilainya Rp15 Miliar
BI Lapor Utang Luar...
BI Lapor Utang Luar Negeri Turun Jadi USD427,2 Miliar per Februari 2025
Harga Emas Sedikit Lagi...
Harga Emas Sedikit Lagi Rp2 Juta per Gram, Hari Ini Naik Rp32.000
Mengulik Besaran Utang...
Mengulik Besaran Utang Suriah ke Bank Dunia yang Ingin Dilunasi Arab Saudi
Rekomendasi
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
Proses Canggih Pembuatan...
Proses Canggih Pembuatan Mobil dan Baterai GAC Aion di Guangzhou
Berita Terkini
Hari Konsumen Nasional...
Hari Konsumen Nasional 2025, Perjalanan Keluarga Menemukan Makna
3 jam yang lalu
Jualan Gold Card Rp83...
Jualan Gold Card Rp83 Miliar untuk Jadi Warga AS, Trump Pede Lunasi Utang USD36 Triliun
3 jam yang lalu
Canggih, Perusahaan...
Canggih, Perusahaan Ekspedisi Ini Hadirkan CEO Virtual di Indonesia
5 jam yang lalu
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
5 jam yang lalu
Indonesia dan USTR Intensif...
Indonesia dan USTR Intensif Bahas Negosiasi Tarif dalam 60 Hari ke Depan
6 jam yang lalu
Wamen PKP Fahri Hamzah...
Wamen PKP Fahri Hamzah Blak-blakan Backlog Perumahan di Indonesia Membengkak Jadi 15 Juta
6 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved