Bos Chalidana Group, H Mochamad Ilyas Maju Jadi Ketua REI Jatim 2024-2027

Kamis, 19 September 2024 - 21:15 WIB
loading...
Bos Chalidana Group,...
H Mochamad Ilyas resmi daftar sebagai calon Ketua DPD Real Estate Indonesia (REI) Jawa Timur (Jatim) masa bakti 2024-2027. FOTO/Lukman Hakim
A A A
SURABAYA - H Mochamad Ilyas resmi daftar sebagai calon Ketua DPD Real Estate Indonesia (REI) Jawa Timur (Jatim) masa bakti 2024-2027. Bos Chalidana Group ini mendaftar di Komisariat REI Jatim dengan diantar para pendukungnya pada Kamis (19/9/2024).

H Mochammad Ilyas menjadi bakal calon setelah berhasil mengantongi 60 persen dukungan dari jumlah total anggota. Komisariat DPD REI Jatim menerima berkas yang kemudian dinyatakan telah lengkap oleh tim penjaringan. Meliputi proses verifikasi data dan administrasi.

"H Mochamad Ilyas memenuhi syarat kriteria pencalonan sebagai ketua berdasarkan Pasal 5 AD/ART REI," terang Sekretaris Eksekutif DPD REI Jatim, Doan Risa.

Baca Juga: Ini Alasan Joko Suranto Dinobatkan Jadi Figur Realestat

Sementara itu, H Mochammad Ilyas mengaku, pencalonan dirinya tersebut berasal dari dorongan anggota lain yang menginginkan perubahan. Untuk saat ini total ada 9 komisariat yang memberikan dukungan.

“Harapan teman-teman, REI ini kembali seperti dulu lagi. Menjadi rumah yang nyaman buat seluruh pengembang di Jatim," terangnya.

Ilyas bertekad akan menata organisasi internal dengan melibatkan SDM yang bergerak di bidang properti, khususnya dari 9 komisariat. Ke-9 komisariat ini antara lain Banyuwangi, Jember dan Sidoarjo.

Baca Juga: Freeport Indonesia Apresiasi Atlet dan Pelatih Peraih Medali di Olimpiade Paris 2024

Sehingga, jika ada problem di daerah tertentu maka ada SDM yang bisa membantu menyelesaikan persoalan yang ada di daerah. “Selama ini struktur organisasi REI Jatim terlalu gemuk dan banyak diisi oleh orang-orang yang tidak bergerak di bidang properti,” ungkapnya.

Lebih jauh Ilyas berharap proses pemilihan dalam Musyawarah Daerah (Musda) DPD REI Jatim pada 16 Oktober 2024 nanti berjalan transparan. Sebab sampai saat ini belum diketahui siapa penantang Ilyas di bursa pemilihan. “Musda adalah ajangnya anggota REI Jatim. Semoga tidak ada kecurangan-kecurangan," tandasnya.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Negosiasi Tarif, Airlangga...
Negosiasi Tarif, Airlangga Sebut AS Apresiasi Proposal dari Indonesia
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?
Jepang Buka Lowongan...
Jepang Buka Lowongan Kerja 150.000 Orang, dari Indonesia Paling Dicari
Indonesia dan USTR Intensif...
Indonesia dan USTR Intensif Bahas Negosiasi Tarif dalam 60 Hari ke Depan
AS dan China Masuk 3...
AS dan China Masuk 3 Besar Negara Tujuan Ekspor Indonesia, Ini Datanya
BPS: Neraca Dagang RI...
BPS: Neraca Dagang RI Surplus USD4,33 Miliar per Maret 2025
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Laris Manis Dijual di Indonesia
Hadapi Tarif AS, Indonesia...
Hadapi Tarif AS, Indonesia Ingin Negosiasi Konkret dan Menguntungkan
Rekomendasi
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
TOP 10 MasterChef Indonesia...
TOP 10 MasterChef Indonesia Season 12 Siap Hadirkan Tantangan Menantang, Menguji Ketelitian dan Kecepatan Para Kontestan!
Abu Ubaidah Puji Keajaiban...
Abu Ubaidah Puji Keajaiban Militer Saat Pejuang Al-Qassam Sergap Pasukan Israel di Rafah
Berita Terkini
Harta 50 Miliarder Korea...
Harta 50 Miliarder Korea Melorot Jadi Rp1.646 T Gegara Darurat Militer dan Tarif AS
54 menit yang lalu
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
1 jam yang lalu
Menteri Keuangan AS...
Menteri Keuangan AS Bertemu Menko Airlangga Mendorong Proses Negosiasi Tarif
2 jam yang lalu
Perang Dagang dan Penurunan...
Perang Dagang dan Penurunan Pendapatan Minyak Bikin Menkeu Rusia Was-was
3 jam yang lalu
Ingin Punya Rumah Terganjal...
Ingin Punya Rumah Terganjal SLIK, Menteri Ara Ajak Pengembang, Bank, dan OJK, Diskusi
3 jam yang lalu
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
4 jam yang lalu
Infografis
5 Fakta 2024 Jadi Tahun...
5 Fakta 2024 Jadi Tahun Kemenangan Rusia di Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved