Bertahan Atasi Tantangan, Bukti MNC Life Layak Sabet Penghargaan

Kamis, 31 Oktober 2024 - 19:46 WIB
loading...
Bertahan Atasi Tantangan,...
Direktur Utama PT MNC Life Assurance, Risye Dillianti menerima penghargaan Indonesia Best Insurance Awards 2024. FOTO/Dinar Fitra Maghisza
A A A
JAKARTA - Isu permodalan masih menjadi tantangan besar bagi pemain industri asuransi. Di tengah situasi ekonomi yang penuh ketidakpastian, MNC Life dinilai berhasil menunjukkan daya tahannya dan meraih penghargaan prestisius dari Warta Ekonomi dalam Indonesia Best Life Insurance 2024.

“Kami melakukan riset, melihat seluruh laporan perusahaan asuransi. Dari situ, kami melihat MNC Life cukup layak untuk mendapatkan penghargaan untuk acara Warta Ekonomi,” CEO & Chief Editor Warta Ekonomi, Muhamad Ihsan di Jakarta Kamis (31/10).



Performa MNC Life, ujarnya, mampu beradaptasi dengan perubahan di sektor industri asuransi, sehingga memenangkan kategori “Perusahaan Asuransi Jiwa dengan Total Aset di Bawah 1 Triliun.”

“Keberhasilan ini adalah hasil dari kerja keras dan komitmen tim MNC Life dalam memberikan perlindungan keuangan yang terpercaya dan berkualitas,” jelasnya.

Direktur Utama PT MNC Life Assurance, Risye Dillianti menambahkan penghargaan ini merupakan keberhasilan MNC Life dalam menciptakan berbagai layanan yang adaptif dan berorientasi pada kebutuhan nasabah, terutama dalam menghadapi tantangan pasar yang dinamis.



“Kami merasa sangat bangga atas penghargaan dari Warta Ekonomi sebagai Indonesia Best Insurance Awards 2024. Penghargaan ini tidak hanya menjadi motivasi bagi kami untuk terus berinovasi, tetapi juga bukti bahwa komitmen MNC Life dalam memberikan pelayanan terbaik,” katanya.

Melalui pengembangan teknologi dan komitmen inovasi, ungkap Risye, pihanya fokus dalam memenuhi kebutuhan perlindungan keuangan, sekaligus menciptakan nilai tambah melalui produk asuransi jiwa yang relevan dan berkualitas bagi masyarakat Indonesia.

“Keberhasilan ini adalah hasil dari kerja keras dan komitmen tim MNC Life dalam memberikan perlindungan keuangan yang terpercaya dan berkualitas,” jelasnya.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
MNC Bank Borong 5 Penghargaan...
MNC Bank Borong 5 Penghargaan Bergengsi di Ajang Digital Brand Awards 2025
Presiden Direktur MNC...
Presiden Direktur MNC Life Risye Dillianti Didapuk Jadi Wakil Ketua Umum AFTECH
Bos MNC Life Jadi Wakil...
Bos MNC Life Jadi Wakil Ketua Umum VI AFTECH, Pandu Sjahrir: Bisa Dorong Inovasi
MNC Life Raih The Best...
MNC Life Raih The Best Asuransi Jiwa di Ajang Infobank-Isentia Digital Brand Awards 2025
MNC Life Bersama MNC...
MNC Life Bersama MNC Insurance Beri Solusi Perlindungan Finansial bagi Pelajar & Wisatawan ke Korea Selatan
Kebab Turki Baba Rafi...
Kebab Turki Baba Rafi Raih Penghargaan Triple Platinum Top Franchise 2025
Miliki Aset Rp33,69...
Miliki Aset Rp33,69 Triliun, DPLK BNI Raih Penghargaan Brand for Good
Apresiasi Kinerja Agen,...
Apresiasi Kinerja Agen, Pegadaian Gelar Agen Pegadaian Awards 2024
Rekomendasi
HNSI Yakin Koperasi...
HNSI Yakin Koperasi Desa Merah Putih Momen Tingkatkan Taraf Hidup Nelayan
Puasa Sunnah Awal Bulan...
Puasa Sunnah Awal Bulan Dzulqa'dah, Begini Bacaan Niatnya!
Tarian Tradisional Bali...
Tarian Tradisional Bali Meriahkan Perayaan Hari Tari Sedunia di Museum Nasional
Berita Terkini
Kementerian BUMN Dorong...
Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Lewat Workshop Media Sosial Berbasis AI
7 menit yang lalu
Kinerja Positif, Indonesia...
Kinerja Positif, Indonesia Re Catat Laba Konsolidasi Rp72,7 Miliar di 2024
30 menit yang lalu
19 Perusahaan Korsel...
19 Perusahaan Korsel Bakal Tambah Investasi Rp30 Triliun usai Bertemu Prabowo, Ini Daftarnya
1 jam yang lalu
Optimalkan Potensi KEK...
Optimalkan Potensi KEK Mandalika dengan Membangun Ekosistem Pariwisata Hijau
1 jam yang lalu
Penertiban Kawasan Hutan...
Penertiban Kawasan Hutan Diminta Utamakan Kepastian Hukum dan Data Valid
1 jam yang lalu
Mendorong Hilirisasi...
Mendorong Hilirisasi Industri Berbasis Sumber Daya Lokal di Maluku Utara
2 jam yang lalu
Infografis
Penuh Tantangan, Beban...
Penuh Tantangan, Beban Kelas Menengah Kian Berat di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved