Datangkan Modal Asing, Praktisi Hukum: LPI Emban Tugas Mulia

Kamis, 18 Februari 2021 - 10:08 WIB
loading...
Datangkan Modal Asing,...
Praktisi menerangkan, LPI mengemban tugas mulia guna mendatangkan modal dari negara asing dan menurutnya bukan pekerjaan mudah. Foto/Dok Menkeu
A A A
JAKARTA - Praktisi Hukum Bintang, Hidayanto mengucapkan, selamat bagi Direktur Lembaga Pengelola Investasi (LPI) terpilih, Ridha DM. Dia melanjutkan, saat ini LPI mengemban tugas mulia guna mendatangkan modal dari negara asing.

Dalam rangka mendukung pembangunan berkelanjutan, LPI atau Sovereign Wealth Fund (SWF) yang diberikan kewenangan khusus (suigeneris) untuk mengelola rangka investasi Pemerintah Pusat sebagaimana dimaksud dalam Undang-undang Nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta Kerja terus berusaha meningkatkan dan mengoptimalkan nilai investasi yang dikelola secara jangka panjang.

"Selamat bagi Dewan Direksi terpilih, semoga amanah, bukan pekerjaan mudah," kata Bintang di Jakarta, Rabu (17/2/2021).



Untuk itu lanjut dia, kepercayaan menjadi modal utama agar negara asing mau berinvenstasi di Indonesia. Menurutnya yang menjadi catatan yakni, Investor pasti akan mengharapkan pengembalian atau keuntungan dari invenstasinya.

"Kalau investasinya rugi maka harus dibayar dengan kekecewaan investor, kehilangan reputasi dan kepercayaan dari investor atau bahkan resiko hukum. Jangan sampai ini terjadi karena hal ini dapat merusak citra doing bussines di Indonesia di mata Internasional," ujarnya.



Selain untuk menajaga nama baik Indonesia, LPI juga harus mampu memeberikan manfaat lebih bagi negara asing yang berinventasi di Indonesia. "Menjaga keseimbangan antara memberikan manfaat kepada masyarakat dan keuntungan bagi investor harus selalu dijaga dan menjadi PR besar lainnya bagi Indonesia," ucapnya.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Investor China Tanam...
Investor China Tanam Investasi Rp4,8 Triliun Kembangkan Industri Sarung Tangan
Prabowo: Kita Tidak...
Prabowo: Kita Tidak Akan 'Ngemis' Minta-minta Investasi Luar Negeri
Hashim: Qatar dan Abu...
Hashim: Qatar dan Abu Dhabi Siap Biayai Pembangunan 7 Juta Rumah di Indonesia
Investasi Jumbo China...
Investasi Jumbo China Rp120 Triliun Akan Mengalir ke Indonesia, Menyasar Sektor Ini
Diplomasi Ekonomi ke...
Diplomasi Ekonomi ke Eropa dan AS, Ketum Kadin: Indonesia Terbuka dengan Investasi Asing
Anindya Bakrie: Kita...
Anindya Bakrie: Kita Harus Mendorong Investasi Asing yang Menciptakan Lapangan Kerja
Dikuasai Asing, Kucuran...
Dikuasai Asing, Kucuran Investasi di Kuartal III/2024 Masuk Rp431,48 Triliun
1 Dekade Presiden Jokowi:...
1 Dekade Presiden Jokowi: Mega Proyek IKN Jadi Magnet Investasi
Taiwan Jadi Lima Besar...
Taiwan Jadi Lima Besar Investasi Asing di Indonesia
Rekomendasi
Tegas! Polda Metro Jaya...
Tegas! Polda Metro Jaya Ultimatum 4 Buronan Pembakaran Mobil Polisi di Depok Segera Serahkan Diri
Benarkah Perusahaan...
Benarkah Perusahaan Satelit China Dukung Houthi Yaman Perangi AS?
Tenny Tap Ungkap Fakta...
Tenny Tap Ungkap Fakta Kelam Seorang Bangsawan Elizabeth Bathory
Berita Terkini
Meluruskan Persepsi...
Meluruskan Persepsi dan Menguak Rahasia MSG Melalui Demo Masak
13 menit yang lalu
Daftar 10 Miliarder...
Daftar 10 Miliarder Olahraga Terkaya versi Forbes di Tahun 2025
21 menit yang lalu
Freeport Setor Rp7,73...
Freeport Setor Rp7,73 Triliun ke Pusat dan Daerah atas Keuntungan Bersih 2024
1 jam yang lalu
Pegadaian Hadirkan Kenyamanan...
Pegadaian Hadirkan Kenyamanan Beribadah melalui Karpet Bersih yang Terawat
1 jam yang lalu
China Mengancam Negara-negara...
China Mengancam Negara-negara yang Negosiasi Tarif dengan Trump
2 jam yang lalu
Ekspor India Tembus...
Ekspor India Tembus Rekor Tertinggi di Tengah Tarif Baru Trump 26%
3 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved