Posting Miras, Erick Thohir: Eits Tunggu Dulu

Minggu, 03 Oktober 2021 - 22:22 WIB
loading...
Posting Miras, Erick...
Erick Thohir sedang memegang minuman peras produksi UMKM. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Menteri BUMN Erick Thohir kerap kali mengunggah produk sejumlah pelaku UMKM di akun instagramnya. Kali ini dia memposting salah satu merek minuman yang dinamai Miras atau minuman peras.

Minuman lokal itu diproduksi salah satu UMKM, Miras Lokal, yang berlokasi di Bogor, Jawa Barat. Erick pun mengaku bangga dengan hasil karya anak bangsa tersebut.



"Sore-sore segar juga minum Miras. Eits, bukan minuman keras ya, tapi minuman peras @miras.lokal. kaget juga saat ditawari miras. Tapi saya salut dengan ide kreatifnya," ujar Erick dalam video pendek yang diunggah di akun instagramnya, Minggu (3/9/2021).

Dia pun menjelaskan kepada pengikutnya di sosial media bahwa Miras merupakan intisari atau air yang diperas dari jeruk (lemon). Usaha tersebut, kata dia, menjadi potensi bisnis yang menjanjikan ke depannya.

Menurutnya, bisnis selalu dimulai dengan ide kreatif. Lalu, diramu dengan strategi pasar yang baik dan ditekuni dengan kerja keras.

Dia pun meyakini, banyak anak mudah yang memiliki ide kreatif yang bisa dikembangkan menjadi menjadi peluang usaha.



"Coba kasih tau Miras apa itu? Oh minuman peras, oh bukan Miras (minuman keras). Saya pikir ini ada anak muda nawarin Menteri suruh miras, wadau kacau ini," katanya berkelakar.

Mantan Bos Inter Milan itu sebelumnya pernah meminta masukan kepada pengikut Instagramnya agar memberikan usulan produk terbaik UMKM yang bisa direview. Permintaan itu usai dia memamerkan salah satu merek parfum HNMS Perfumery.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
iNews Media Group, MNC...
iNews Media Group, MNC Financial Services, dan MPStore Kolaborasi Dorong Digitalisasi UMKM
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
Waroeng Tani, Bukti...
Waroeng Tani, Bukti Nyata Manfaat Pendanaan BRI untuk Bisnis hingga Lintas Generasi
PNM Dukung Perempuan...
PNM Dukung Perempuan Mandiri ala Kartini Masa Kini
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
Rumah BUMN SIG Dampingi...
Rumah BUMN SIG Dampingi 495 UMKM Naik Kelas, Serap 1.869 Tenaga Kerja
Difasilitasi BRI, Pengusaha...
Difasilitasi BRI, Pengusaha UMKM Asal Sidoarjo Ini Sukses Tembus Pasar Ekspor
Lahan Sikam Salurkan...
Lahan Sikam Salurkan Pendanaan Rp257,89 Miliar kepada 3.591 Borrower
Ekspansi Gemilang, BRI...
Ekspansi Gemilang, BRI Antarkan UMKM Aksesoris Fashion Raih Pasar Internasional
Rekomendasi
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Pegawai Rumah Sakit...
Pegawai Rumah Sakit Jiwa di Kalbar Disiram Air Keras Orang Tak Dikenal
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
Berita Terkini
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
1 jam yang lalu
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
1 jam yang lalu
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
2 jam yang lalu
LG Batal Bangun Pabrik...
LG Batal Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di RI, Menteri Rosan Ungkap Penggantinya
2 jam yang lalu
Deposito Emas Pegadaian...
Deposito Emas Pegadaian Capai 1 Ton, Direktur Utama Dorong Masyarakat untuk Investasi Aktif
3 jam yang lalu
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
3 jam yang lalu
Infografis
Lebih Dulu Ayam atau...
Lebih Dulu Ayam atau Telur? Berikut Jawaban Ilmiahnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved